Kata Coach Aryono Soal Isu Hengkangnya Pramudya dari Pelatnas

Pramudya Kusumawardana kabarnya, telah memutuskan untuk mundur dari Pelatnas.

Share:
Pelatih ganda putra bulutangkis Indonesia Aryono Miranat (dok. PBSI).
Olahraga
Pelatih ganda putra bulutangkis Indonesia Aryono Miranat (dok. PBSI).

www.Sportcorner.Id Baru-baru ini, Pramudya Kusumawardana, menjadi sorotan utama di kalangan pencinta olahraga, khususnya bulu tangkis. 

Peraih medali emas ganda putra di Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2022 dan Pesta Olahraga Asia Tenggara 2023 itu kabarnya, telah memutuskan untuk mundur dari Pelatnas. 

Isu ini tentunya menyisakan pertanyaan besar di dunia bulu tangkis Indonesia.

Menurut wawancara dengan Coach Aryono Miranat di Bolalob Badminton, Pramudya Kusumawardana saat ini masih berstatus pemain Pelatnas PBSI. 

Hal ini karena belum ada surat pengunduran diri yang resmi disampaikan kepada PBSI, meskipun Pramudya saat ini memang tidak aktif dalam latihan.

Baca Juga: Persahabatan Para Pembalap Justru Rusak Pangsa Pasar MotoGP

Coach Aryono menjelaskan bahwa Pramudya sedang berlibur bersama keluarganya.

Hal ini untuk memberikan waktu dan ruang bagi atlet muda ini untuk menenangkan diri dan merenung mengenai masa depannya. 

Meskipun masih terdaftar sebagai pemain PBSI, Pramudya sedang mempertimbangkan banyak hal, termasuk kemungkinan melanjutkan studi ke pendidikan tinggi.


Baca Juga

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Hasil V-League 2024/2025 Hyundai Hillstate vs Red Sparks

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari

Ganda putra, Rahmat Hidayat/Yeremia Yance Yacob Rambitan. SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra

Pernah Cedera Parah di Istora, Yeremia Sebut Masih Trauma

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Jadwal Hyundai Hillstate vs Red Sparks di V-League 2024/2025

Jumpa Pers Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Indonesia Masters 2025 Tayang di Mana?