Hasil Livoli: TNI AL Raih Peringkat 3

Tim voli putri TNI AL berhasil mengalahkan Jakarta Popsivo Polwan di partai perebutan tempat ketiga final four Livoli Divisi Utama 2023 pada Sabtu, (9/12/2023).

Share:
TNI AL Raih Peringkat 3 Livoli Divisi Utama 2023
Olahraga
TNI AL Raih Peringkat 3 Livoli Divisi Utama 2023

SportCorner.id- Tim voli putri TNI AL berhasil mengalahkan Jakarta Popsivo Polwan di partai perebutan tempat ketiga final four Livoli Divisi Utama 2023 pada Sabtu, (9/12/2023).

Berlaga di GOR Jayabaya Kediri, TNI AL menang 3-1 dengan skor 25-23, 22-25, 25-20 dan 25-17.

Hasil itu membuat tim voli putri TNI AL berhak meraih peringkat tiga Livoli Divisi Utama 2023.

Jalannya pertandingan.

Tim voli putri TNI AL membuka poin keunggulan. Dengan cepat Jakarta Popsivo Polwan mencetak poin balasan, skor sementara imbang 1-1.

Baca juga: [Klasemen Akhir Final Four Livoli Divisi Utama 2023 Sektor Putra]

Partai berjalan ketat, kedua tim masing-masing melakukan perlawanan. Skor sama kuat 20-20.

Tiga poin beruntun mampu membuat TNI AL merebut kemenangan set pertama dengan 25-23 atas Popsivo Polwan.

Popsivo Polwan unggul tipis di awal set kedua, 5-4.

TNI AL unggul tipis 20-19 atas Popsivo Polwan. Tapi keunggulan itu hanya berlangsung sementara ketika Popsivo berhasil menyamakan kedudukan.

Popsivo Polwan membalikkan keadaan. Mereka unggul 23-22.

Baca juga: [Klasemen Akhir Final Four Livoli Divisi Utama 2023 Sektor Putri]


Baca Juga

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Hasil V-League 2024/2025 Hyundai Hillstate vs Red Sparks

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari

Ganda putra, Rahmat Hidayat/Yeremia Yance Yacob Rambitan. SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra

Pernah Cedera Parah di Istora, Yeremia Sebut Masih Trauma

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Jadwal Hyundai Hillstate vs Red Sparks di V-League 2024/2025