Prediksi Klasemen Race to Paris usai India Open 2024: Indonesia Aman?

Berikut prediksi klasemen Race to Paris usai pertandingan bulutangkis India Open 2024.

Share:
Anthony Ginting Tersisih di Semifinal Indonesia Masters 2024
Olahraga
Anthony Ginting Tersisih di Semifinal Indonesia Masters 2024

www.SportCorner.id – Berikut prediksi klasemen Race to Paris usai pertandingan bulutangkis India Open 2024.

Turnamen bulutangkis India Open 2024 telah tuntas digelar pada Minggu (21/1/2024), di mana sejumlah pebulutangkis berhasil meraih gelar juara.

Sayang seribu sayang, skuad Indonesia harus menelan kenyataan pahit melanjutkan rekor buruk yakni tidak ada satu pun wakil yang berhasil menggondol gelar juara.

Pencapaian terbaik Indonesia ialah Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto yang hanya mampu mencapai babak perempat final ajang BWF Super 750 ini.

Hasil akhir India Open 2024 ikut mempengaruhi klasemen Race to Paris, di mana Indonesia bisa dibilang masih digdaya lantaran sejumlah wakilnya di posisi 8 besar.

Baca juga: Ronaldo Tak Percaya Lagi dengan Trofi Ballon d'Or, Sindir Messi?

Kedua wakil tersebut adalah Anthony Ginting yang masih berada di posisi kelima, sedangkan Jonatan Christie ada di peringkat ketujuh.

Kemudian di tunggal putri Indonesia ada Gregoria Mariska di posisi ketujuh.

Sedangkan posisi para pemain ganda kurang aman, di mana Fajar/Rian saat ini berada di peringkat kedelapan.

Lalu Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti di peringkat kesembilan ganda putri.


Baca Juga

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Hasil V-League 2024/2025 Hyundai Hillstate vs Red Sparks

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari

Ganda putra, Rahmat Hidayat/Yeremia Yance Yacob Rambitan. SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra

Pernah Cedera Parah di Istora, Yeremia Sebut Masih Trauma

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Jadwal Hyundai Hillstate vs Red Sparks di V-League 2024/2025

Jumpa Pers Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Indonesia Masters 2025 Tayang di Mana?