Hasil Drawing Ruichang China Masters 2024: Uji Nyali di Tunggal Putri

Berikut drawing Ruichang China Masters 2024, di mana sejumlah wakil Indonesia ketiban untung di babak pertama.

Share:
Shesar Hiren Rhustavito tersingkir di Indonesia Masters 2024, Selasa (23/1/2024)/dok. PBSI.
Olahraga
Shesar Hiren Rhustavito tersingkir di Indonesia Masters 2024, Selasa (23/1/2024)/dok. PBSI.

www.SportCorner.id Berikut drawing Ruichang China Masters 2024, di mana sejumlah wakil Indonesia ketiban untung di babak pertama.

Ruichang China Masters 2024 merupakan salah satu turnamen yang berlangsung pada bulan Maret 2024 mendatang.

Ajang BWF Super 100 itu sendiri akan berlangsung pada 19-24 Maret nanti di Ruichang, China.

Dalam turnamen tersebut, Indonesia hanya akan menurunkan skuad mini yang terdiri dari beberapa pemain saja.

Bahkan para pemain yang ikut serta rata-rata merupakan pemain independent alias bukan dari PBSI.

Baca juga: Update Klasemen Top Skor V-League, Duet Megawati-Gia Merapat 5 Besar

Menurut hasil drawing yang telah dirilis oleh BWF pada Selasa (27/2/2024) malam WIB, Indonesia bisa dibilang ketiban untung.

Pasalnya para pemain tunggal putra mendapatkan undian Bye dan juga pemain yang lolos dari kualifikasi.

Kemudian di ganda campuran, obby Setiabudi/Melati Daeva Oktavianti (6) yang menjadi satu-satunya wakil Indonesia akan berhadapan dengan lawan mudah yakni Guo Xin Wa/Li Qian (China).

Namun ujian berat akan dihadapi oleh para pemain tunggal putri karena bakal berhadapan dengan para unggulan.


Baca Juga

Duel Oleksandr Usyk vs Tyson Fury (DAZN)

Link Live Streaming Oleksandr Usyk vs Tyson Fury

Red Sparks (Foto: IG Red Sparks)

Hasil V-League 2024/2025 Red Sparks vs GS Caltex