Statistik Thai Port FC Jelang Duel Lawan Khon Kaen FC

Asnawi Mangkualam belum menjadi starter di Thai Port

Share:
Asnawi Mangkualam baru akan menjalani musim penuh pertamanya di Liga Thailand bersama Port FC namun sang bek kanan timnas Indonesia sudah tunjukkan prospek apik.
Bola
Asnawi Mangkualam baru akan menjalani musim penuh pertamanya di Liga Thailand bersama Port FC namun sang bek kanan timnas Indonesia sudah tunjukkan prospek apik.

www.sportcorner.id - Thai Port akan berhadapan dengan Khon Kaen United FC dalam lanjutan Liga 1 Thailan 2023-2024 pekan ke-20.

Pertandingan akan dimainkan pada, Sabtu (2/3/2024) di Khon Kaen Provincial Stadium, pukul 18.00 WIB.

Thai Port saat ini menghuni peringkat kedua klasemen Liga 1 Thailand denhgan 39 poin (12 kali menang, tiga kali seri dan empat kali kalah).

Thai Port hanya berjarak tiga angka dari Buriram United (42 poin), yang merupakan pemuncak klasemen untuk saat ini.

Thai Port paling tidak harus meraih kemenangan jika mereka ingin meninggalkan kejaran dari Bangkok United.

Baca juga: Jadwal Duel Pratama Arhan vs Jesse Lingard di Liga Korea

Bangkok United saat ini berada di peringkat ketiga dengan poin sama 33. Namun mereka baru memainkan 18 pertandingan.

Dari statistik lima pertandingan terakhir, Thai Port meraih empat kemenangan dan sekali imbang.

Di pertandingan terakhir, Thai Port mengalahkan Trat FC 1-0 (24/2/2024).

Thai Port merupakan tim yang diperkuat oleh pemain timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam.

Thai Port FC mendatangkan Asnawi saat Liga 1 Thailand 2023-2024 memasuki putaran kedua.

Sebelum bermain di Liga Thailand, Asnawi berlaga di Liga Korea membela Ansan Greeners dan Jeonnam Dargons.


Baca Juga

Juan Esnaider, Pelatih PSBS Biak/ Laman LIB

Deretan Pelatih Paling Cepat Dipecat di Liga 1

Monza vs Juventus (Foto: instagram/@juventus)

Link Live Streaming Monza vs Juventus di Serie A

Real Madrid vs Sevilla (Foto: instagram/@realmadrid)

Link Live Streaming Real Madrid vs Sevilla di LaLiga