Klasemen V-League Usai Hyundai Hillstate Kalah

Hyundai Hillstate memuncaki klasemen meski menelan kekalahan.

Share:
Pemain HiPass Expressway/ Laman Naver
Olahraga
Pemain HiPass Expressway/ Laman Naver

www.sportcorner.id - Korea HiPass Expressway mengalahkan Hyundai Hillstate dalam lanjutan V-League 2023/2024.

Pertandingan yang berlangsug di Gimcheon Gymnasium, Rabu (6/3/2024) ini harus diselesaikan dalam lima set.

HiPass Expressway menang 3-2 atas Hyundai Hillsate (25-13, 17-25, 18-25, 25-10 dan 15-10).

Dalam pertandingan ini, Vanja Bukirich mencatatkan 30 poin bagi HiPass Expressway.

Kumudian dari Hyundai Hillstate, Laetitia Moma Bassoko juga mencatatkan 30 poin.

Baca juga: Hasil Lengkap Perempat Final Liga Champions Asia Leg Pertama

Kemudian pemain dari HiPass Expressway, Bae Yoo-na dianugerahi MVP di pertandingan tersebut.

Bae Yoo-na dalam laga tersebut mencatatkan 12 poin.

Meski kalah, namun Hyundai Hillstate berhasil menggusur Pink Spiders di puncak klasemen V-League.

Hal ini karena Hyundai Hillstate mendapatkan satu poin karena kalah dalam pertandingan full set (5 set).

Hyundai Hillstate mengumpulkan 74 poin (24 kali menang dan sembilan kali kalah).

Sedangkan Pink Spiders meraih 73 poin (26 kali menang dan tujuh kali kalah).

Sedangkan HiPass Expressway berada di peringkat keenam dengan 35 poin (11 kali menang dan 23 kali kalah).

Di sisi lain, Red Sparks menempati peringat ketiga dengan 58 poin (19 kali menang dan 14 kali kalah).


Baca Juga

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Hasil V-League 2024/2025 Hyundai Hillstate vs Red Sparks

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari

Ganda putra, Rahmat Hidayat/Yeremia Yance Yacob Rambitan. SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra

Pernah Cedera Parah di Istora, Yeremia Sebut Masih Trauma

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Jadwal Hyundai Hillstate vs Red Sparks di V-League 2024/2025

Jumpa Pers Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Indonesia Masters 2025 Tayang di Mana?