Red Sparks Menangkan Laga Fun Volleyball Melawan Indonesia All Stars

JungKwanJang Red Sparks keluar menjadi pemenang laga eksebisi bertajuk Fun Volleyball usai mengalahkan Tim Indonesia All Stars.

Share:
Pertandingan Red Sparks vs Indonesia All Stars di Laga Fun Volleyball, (sumber: SportCorner.id Reza Rabbani)
Olahraga
Pertandingan Red Sparks vs Indonesia All Stars di Laga Fun Volleyball, (sumber: SportCorner.id Reza Rabbani)

www.sportcorner.id - JungKwanJang Red Sparks keluar menjadi pemenang laga eksebisi bertajuk Fun Volleyball usai mengalahkan Tim Indonesia All Stars.

Bertanding di Indonesia Arena, Sabtu (20/4/2024), Red Sparks menang 3-2 atas Indonesia All Stars dengan skor 25-17, 25-15, 19-25, 18-25, dan 15-12.

Pertandingan persahabatan antara Red Sparks vs Tim Merah Putih ini berlangsung sangat menyenangkan.

Duel antar Tim Korea vs Tim Indonesia itu benar-benar menggambarkan laga yang fun, sehingga banyak membuat para penggemar terhibur.

Jalannya pertandingan.

Baca juga: [Momen Langka! Red Sparks & Tim Indonesia All Star Saling Tukar Pelatih]

Dua poin beruntun Red Sparks dicetak oleh Megawati Hangestri Pertiwi.

Baru set pertama saja, pertandingan Red Sparks vs Indonesia All Stars sudah berjalan sangat ketat.

Indonesia All Stars unggul tiga poin 10-6 atas Red Sparks.

Sempat tertinggal empat poin, Red Sparks berhasil menyamakan kedudukan menjadi 11-11.

Red Sparks memenangkan set pertama dengan skor 25-17.

Baca juga: [Meski Sakit, Giovanna Milana Hadir di Indonesia Arena]


Baca Juga

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari

Ganda putra, Rahmat Hidayat/Yeremia Yance Yacob Rambitan. SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra

Pernah Cedera Parah di Istora, Yeremia Sebut Masih Trauma

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Jadwal Hyundai Hillstate vs Red Sparks di V-League 2024/2025

Jumpa Pers Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Indonesia Masters 2025 Tayang di Mana?