Wuling Resmi Buka Pemesanan Cloud EV di Ajang PEVS 2024

Kendaraan listrik yang ditampilkan perdana pada Februari lalu ini sudah dapat dipesan dengan harga estimasi pre-book Rp410 juta (DKI jakarta).

Share:
Otomotif

www.SportCorner.id Dalam ajang pameran kendaraan listrik Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024 yang digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta yang digelar pada 30 April - 5 Mei, Wuling Motors (Wuling) secara resmi mengumumkan pembukaan periode pre-book untuk model terbaru Cloud EV. Kendaraan listrik yang ditampilkan perdana pada Februari lalu ini sudah dapat dipesan dengan harga estimasi pre-book Rp410 juta (DKI jakarta).

Sales & Marketing Director Wuling Motors Dian Asmahani menyampaikan bahwa di momen spesial ini, Cloud EV kini dapat dipesan dan dicoba di PEVS 2024. Pihaknya berharap kehadiran Cloud EV di PEVS 2024 dapat menginspirasi semangat untuk mengadopsi kendaraan ramah lingkungan di Indonesia.

"Dengan memilih Cloud EV, pelanggan tidak hanya akan mendapatkan pengalaman berkendara yang premium dengan kenyamanan berkualitas, tetapi juga ikut berkontribusi dalam membentuk masa depan berkelanjutan bagi generasi mendatang," imbuh Dian di sela PEVS 2024, Selasa (30/4).

Wuling mengumumkan pembukaan periode pre-book untuk kendaraan listrik terbarunya, Cloud EV di PEVS 2024.jpg


Tags

Wuling

Baca Juga

Jetour Year-end Exhibition Sapa Konsumen Indonesia

Ilustrasi (Freepik)

Tips Mencegah Mesin Mobil Overheat saat Terjebak Macet

Perawatan Ban Serep (Kwik Fit)

5 Tips Perawatan Ban Serep Mobil

Polisi Mulai Terapkan Contraflow dari KM 55 Tol Jakarta-Cikampek

Libur Nataru, 993 Ribu Kendaraan sudah Tinggalkan Jabodetabek

Chery Resmikan Diler Terbesar di Indonesia

Liburan aman menggunakan motor (HVG Travel Vietnam)

Ingin Liburan Akhir Tahun Naik Motor? Ini Tips yang Perlu Kamu Tahu