Cetak 30 Poin, Netizen Pertanyakan Gender Nguyen Thi Bich Tuyen

Nguyen Thi Bich Tuyen kembali mencuri perhatian para pecinta bola voli dunia di ajang FIVB Challenger Cup 2024.

Share:
Nguyen Thi Bich Tuyen, pemain voli putri Vietnam di Challenger Cup 2024
Olahraga
Nguyen Thi Bich Tuyen, pemain voli putri Vietnam di Challenger Cup 2024

www.sportcorner.id - Nguyen Thi Bich Tuyen kembali mencuri perhatian para pecinta bola voli dunia di ajang FIVB Challenger Cup 2024.

Hal itu terjadi saat Nguyen memperkuat tim voli putri Vietnam menghadapi Filipina di perempat final Challenger Cup 2024, Jumat (5/7).

Bertanding di Ninoy Aquino Stadium, Vietnam menang mulus 3-0 atas tuan rumah (25-14, 25-22, dan 25-21).

Hasil tersebut memastikan Vietnam melenggang ke semifinal Challenger Cup 2024.

Di laga itu, Nguyen menjadi satu-satunya pemain dengan perolehan poin terbanyak.

Baca juga: [Alasan Libero Bank Sumsel Babel Kenakan Jersey dengan Huruf L]

Dalam tiga set pertandingan, Nguyen mampu berkontribusi untuk Vietnam dengan mencetak 30 poin.

Torehan Nguyen menjadi yang tertinggi dari pemain-pemain lainnya.

Pasalnya, pemain dengan perolehan poin terbanyak kedua Vietnam angkanya pun sangat jauh dari Nguyen, yakni hampir empat kali lipat.

Adalah Hoang Thi Kieu Trinh dengan perolehan delapan poin. Dan Nguyen Thi Trinh di urutan ketiga dengan tujuh angka.

Namun, kemampuan apik Nguyen di lapangan justru banyak mendapat sorotan negatif dari para netizen.

Baca juga: [Pelatih Asing BIN Bakal Nahkodai Timnas Voli Putri di SEA Games 2025]


Baca Juga

Duel Oleksandr Usyk vs Tyson Fury (DAZN)

Link Live Streaming Oleksandr Usyk vs Tyson Fury

Red Sparks (Foto: IG Red Sparks)

Hasil V-League 2024/2025 Red Sparks vs GS Caltex