Momen Kate Middleton Disambut Meriah di Final Wimbledon 2024

Princess of Wales, Kate Middleton, jadi perhatian di final Wimbledon tunggal putra antara Carlos Alcaraz vs Novak Djokovic, pada Minggu (14/7/2024) malam WIB.

Share:
Princess of Wales, Kate Middleton, hadir di final Wimbledon tunggal putra, Minggu (14/7/2024).
Sportainment
Princess of Wales, Kate Middleton, hadir di final Wimbledon tunggal putra, Minggu (14/7/2024).

www.sportcorner.id - Partai final Wimbledon 2024 diwarnai momen haru dan bahagia dengan kehadiran Princess of Wales, Kate Middleton, Minggu (14/7/2024) malam WIB.

Kate Middleton mencuri seluruh penonton yang menghadiri final Wimbledon sektor tunggal putra antara Carlos Alcaraz vs Novak Djokovic.

Hampir seluruh penonton yang ada di center court Wimbledon langsung memberikan tepuk tangan.

Mendapat sambutan yang luar biasa itu, Kate Middleton kemudian melambaikan tangan ke para penonton yang hadir.

Kate Middleton yang tampil anggun dengan mengenakan gaun ungu itu ditemani oleh putrinya, Putri Charlotte.

[Baca juga: Maria Taktouk Putri Tiri Cesc Fabregas Tampil Seksi di Video Musik]

Ini jadi penampilan publik pertama Kate Middleton usai divonis terkena kanker beberapa waktu lalu.

Kabarnya, Kate Middleton akan menyerahkan trofi kepada pemenang partai final di sektor putra.

Pada tahun lalu, perempuan berusia 42 tahun itu juga hadir di final Wimbledon tunggal putra.

Ia juga yang menyerahkan langsung trofi kepada sang juara Wimbledon 2023, Carlos Alcaraz.

Kate Middleton sebelumnya menggegerkan dunia setelah divonis menderita kanker.

[Baca juga: Profil Gabriela Guzman, Pacar Marquez yang Kerja di Atletico Madrid]


Baca Juga

Manchester United Rayakan Hari Ibu (Foto: IG Manchester United)

Cara Unik Manchester United Rayakan Hari Ibu

Legenda sepakbola Portugal, Luis Figo belum lama ini jadi bintang tamu dalam acara bincang-bincang populer 'La Revuelta' bersama David Broncano (tangkapan layar Youtube)

Ketimbang Seks, Luis Figo Lebih Pilih Lakukan Ini

Mees Hilgers (Foto: x.com/fctwente)

3 Makanan Indonesia Favorit Mees Hilgers

Jay Idzes Beri Kesadaran tentang Gegar Otak / Instagram PSSI

Unggahan PSSI Hebohkan Suporter Timnas Indonesia

Marc Marquez raih kemenangan sesi sprint race MotoGP Aragon 2024/foto: IG Gresini Racing.

Marc Marquez Pembalap Motor Terkaya di Dunia

Stadion Manchester United, Old Trafford (Foto: SportCorner.id/Reza Adi Surya)

Ada Tikus Mati di Tribun Stadion Old Trafford

Darren Till (Foto: Instagram Darren Till)

Mantan Atlet UFC Tantang Ronaldo Tarung di Atas Ring