Link Live Streaming AVC U-20 Men's: China vs Chinese Taipei

Pertandingan China vs Chinese Taipei di AVC U-20 Men's akan menentukan langkah kedua tim ini lolos atau tidak ke babak selanjutnya.

Share:
China U-20 di AVC U-20 2024/PBVSI
Olahraga
China U-20 di AVC U-20 2024/PBVSI

www.sportcorner.id - Tim voli putra China berhadapan dengan Chinese Taipei dalam pertandingan Asian Volleyball Championship (AVC) 2024 Men's.

Pertandingan akan berlangsung, Kamis (25/7/2024) di DBL Arena, pukul 11.00 WIB.

Ini akan menjadi pertandingan hidup mati bagi kedua tim, Chinese Taipei dan China di Grup B.

China dan Chinese Taipei sama-sama mengumpulkan 3 poin dari dua pertandingan.

Mereka sama-sama meraih satu kemenangan dan satu kali kalah.

Baca juga: Viral Akibat Siksa Kuda, Atlet Inggris Out dari Olimpiade Paris 2024

China dan Chinese Taipei memperebutkan satu tiket tersisa untuk babak selanjutnya.

Satu tiket lagi sudah hampir dipastikan milik Iran, karena memuncaki Grup B dengan enam poin.

China sudah mengoleksi empat gelar AVC U-20 Men's (1990, 1996, 2000 dan 2016).

Sedangkan Chinese Taipei pernah sekali menjadi runner up pada 1996.

Seperti diketahui, AVC U-20 Men's 2024 ini diikuti oleh 16 tim yang terbagi dalam empat grup.

Baca juga: Hasil AVC U-20 2024 Putra: Kalahkan Arab Saudi, Indonesia ke 8 Besar


Baca Juga

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Hasil V-League 2024/2025 Hyundai Hillstate vs Red Sparks

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari

Ganda putra, Rahmat Hidayat/Yeremia Yance Yacob Rambitan. SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra

Pernah Cedera Parah di Istora, Yeremia Sebut Masih Trauma

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Jadwal Hyundai Hillstate vs Red Sparks di V-League 2024/2025

Jumpa Pers Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Indonesia Masters 2025 Tayang di Mana?