Hasil Lengkap Race 2 ARRC Mandalika: 3 Pebalap Indonesia Rajai AP250

Berikut hasil lengkap Race 2 Asia Road Racing Championship atau ARRC Mandalika 2024.

Share:
3 Pembalap Indonesia Hiasi Race 2 Kelas AP250 ARRC Mandalika 2024
MotorSports
3 Pembalap Indonesia Hiasi Race 2 Kelas AP250 ARRC Mandalika 2024

www.sportcorner.id - Berikut hasil lengkap Race 2 Asia Road Racing Championship atau ARRC Mandalika 2024.

Ajang balap ARRC Mandalika 2024 dilangsungkan di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat (NTB), mulai Jumat (26/7/2024) telah rampung pada Minggu (28/7/2024).

Rangkaian balapan di Sirkuit Mandalika ditutup dengan Race 2 yang berakhir pada pukul 16.00 sore WIB.

Seperti biasa, ada lima kelas yang diperlombakan di ajang balap ARRC 2024 Putra.

Kelima kelas itu antara lain TVS Asia One-Make Championship, Underbone 150, Asia Production 250, Supersport 600, dan Asia Superbike 1000.

Baca juga: [Klasemen ARRC 2024 Usai Race 1 di Sirkuit Mandalika]

Pada Race 2 kali ini, deretan pembalap Indonesia di kelas UB150, AP250 dan SS600 tampil ciamik.

Di kelas UB150, dua pembalap Tanah Air, Husni Zainul Fuadzy dan Muhammad Murobbil Vittoni berhasil merebut podium kedua dan ketiga.

Kemudian, di kelas AP250, lima pembalap Indonesia berhasil menghiasi podium.

Muhammad Faerozi Toreqottullah berhasil menjadi juara Race 2 kelas AP250 ARRC Mandalika 2024.

Muhammad Kiandra Ramadhipa merebut podium dua dan Arai Agaska Dibani Laksana melengkapi urutan tiga besar.

Adapun Reynaldo Ratukore dan Irfan Adiansyah yang menambah dominasi Indonesia di lima besar.


Baca Juga

Marc Marquez meraih hasil manis di seri pembuka MotoGP 2025/foto: MotoGP.

Jadwal & Link Live Streaming MotoGP 2025 Spanyol 25-27 April

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025

Pembalap WEC 2025, Sean Gelael/Istimewa Sean Gelael.jpg

Jadwal Sean Gelael di WEC 2025 Seri Italia Akhir Pekan Ini

Max Verstappen juara F1 2024/ X F1

Legenda F1 Desak Max Verstappen Cabut dari Red Bull Racing

Aldi Satya Mahendra Yamaha 2025/Media Yamaha.

Aldi Satya Mahendra Makin Percaya Diri Usai Balapan di Belanda