Daftar Negara yang Tak Beri Bonus untuk Sang Juara Olimpiade 2024

Berikut daftar negara peserta yang tidak memberikan bonus kepada kontingennya usai sukses menjadi juara di Olimpiade Paris 2024.

Share:
Hong Kong Negara dengan Bonus Tertinggi untuk Medali Emas Olimpiade Paris 2024
Olahraga
Hong Kong Negara dengan Bonus Tertinggi untuk Medali Emas Olimpiade Paris 2024

www.sportcorner.id - Berikut daftar negara peserta yang tidak memberikan bonus kepada kontingennya usai sukses menjadi juara di Olimpiade Paris 2024.

Gelaran Olimpiade Musim Panas Paris 2024 yang telah bergulir mulai Jumat (26/7/2024) akan segera rampung pada Minggu (11/8/2024) mendatang.

Acara penutupan gelaran Olimpiade 2024 akan berlangsung pada Minggu (11/8/2024) pukul 21.00 waktu setempat atau pada Senin (12/8/2024) dini hari pukul 02.00 WIB.

Jelang penutupan ajang olahraga terbesar tersebut berakhir, terdapat daftar berisi tiga negara yang tidak memberikan bonus berupa uang hadiah kepada juaranya di Olimpiade 2024.

Melansir dari unggahan akun Sporf di Instagram, ada daftar berisi informasi mengenai negara yang membayar para atletnya dengan nilai fantastis usai menjuarai Olimpiade.

Baca Juga: [Daftar Pemain Voli yang Pensiun dari Timnas usai Olimpiade Paris 2024]

Namun, dalam daftar tersebut ada beberapa negara yang justru menarik perhatian para pecinta olahraga dunia usai diketahui tidak memberikan bonus.

Diketahui, ada tiga negara peserta Olimpiade Paris 2024 yang tak memberikan bonus yakni Norwegia, Britania Raya, dan Kazakhstan.

Atlet dari negara Britania Raya dan Norwegia tidak mendapatkan bonus sepeserpun meski telah memenangkan medali di Olimpiade 2024.


Baca Juga

Laga lanjutan Proliga 2025 yang mempertemukan Jakarta Pertamina Enduro vs Yogya Falcons dihelat di Jawa Pos Arena, Surabaya, Sabtu(25/1/2025). Foto: PBVSI

Hasil Proliga 2025 Pertamina Enduro vs Elektrik PLN

Vanja Bukilic Jadi MVP di Laga Red Sparks vs IBK Altos

Komentar Ko Hee-jin soal Cedera Vanja Bukilic

Atlet Muai Thay Kabupaten Bekasi/IG Koni Jawa Barat.

Dua Atlet Kabupaten Bekasi Dikabarkan Belum Terima Bonus PON

Pertandingan Timnas Indonesia vs Australia di FIBA Asia Cup 2025/FIBA

Hasil FIBA Asia Cup 2025, Australia Bantai Indonesia