Piala Super Eropa: Head to Head Real Madrid vs Atalanta

Real Madrid merupakan juara Liga Champions 2023/2024. Sedangkan Atalanta merupakan juara Liga Europa di musim yang sama.

Share:
Atalanta juara Liga Europa 2023/2024/ X Atalanta
Bola
Atalanta juara Liga Europa 2023/2024/ X Atalanta

www.sportcorner.id - Duel Piala Super Eropa 2024 mempertemukan Real Madrid (Spanyol) vs Atalanta (Italia).

Pertandingan Piala Super Eropa 2024 akan dimainkan di National Stadium, Warsawa, Polandia, Kamis (15/4/2024) pukul 02.00 WIB.

Duel Piala Super Eropa adalah mempertemukan juara Liga Champions dan Liga Europa.

Real Madrid merupakan jawara di Liga Champions 2023/2024. Sedangkan  Atalanta adalah juara Liga Europa 2023/2024.

Pertandingan Piala Super Eropa 2024 ini bisa menjadi ajang pembuktian bagi Kylian Mbappe.

Baca juga: Profil Dender FC, Klub Baru Ragnar Oratmangoen

Kylian Mbappe adalah pemain baru Real Madrid yang didatangkan di bursa musim panas ini dari Paris Saint-Germain.

Dalam tur pramusim, Los Blacos hanya meraih sekali kemenangan dan dua kali kalah.

Madrid melakoni tur pramusim di Amerika Serikat, Di mana pasukan asuhan Carlo Ancelotti ini menang 2-1 atas Chelsea.

Kemudian Madrid kalah 0-1 dari AC Milan, dan dikalahkan Barcelona 1-2.

Sedangkan Atalanta dalam tiga laga pramusim, mereka tidak meraih kemenangan.

Baca juga: Profil Pablo Oliveira, Pemain Asing Kedelapan Arema FC


Baca Juga

AC Milan vs Girona (Foto: instagram/@acmilan)

Link Live Streaming AC Milan vs Girona di Liga Champions

Malut United vs PSM Makassar di Liga 1 2024/2025/ X PSM.

Hasil Terengganu vs PSM di ASEAN Club Championship

Juma Bah, bek Real Valladolid. (Dok X)

Juma Bah, Bek Muda Ketiga Manchester City

Ansu Fati. (Dok. X)

Ansu Fati ke Liga Inggris Lagi?

Malut United vs Persija Jakarta di Liga 1 2024/2025/Media Persija

Jadwal Laga Kandang Malut United, usai LIB Setujui Perubahan

PSM vs Madura United (instagram/psm_makassar)

Rekam Jejak Alfredo Vera Sebelum Jadi Pelatih Madura United

1-Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong/ Media PSSI

Shin Tae-yong Belum Teken Surat Pemecatan dari PSSI