Paus Fransiskus Koleksi Helm Pembalap MotoGP dan Formula 1

Paus Fransiskus ternyata memiliki koleksi helm para pembalap MotoGP dan Formula 1. Koleksi helm siapa saja?

Share:
Paus Fransiskus koleksi helm pembalap MotoGP dan Formula 1/foto: Vaticannews.
MotorSports
Paus Fransiskus koleksi helm pembalap MotoGP dan Formula 1/foto: Vaticannews.

www.sportcorner.id - Paus Fransiskus ternyata memiliki koleksi helm para pembalap MotoGP dan Formula 1. Koleksi helm siapa saja?

Paus Fransiskus merupakan sosok yang cukup dekat dengan olahraga balap atau motosport, khususnya MotoGP dan Formula 1.

Beberapa kali Paus Fransiskus bertemu dengan para pembalap MotoGP dan Formula 1 di Vatikan.

Tidak hanya bertemu, Bapa Suci bernama lengkap Jorge Mario Bergoglio itu juga mendapatkan kenang-kenangan berupa helm dari para pembalap.

Beberapa pembalap yang berkesempatan berjumpa dan berbincang dengan Paus Fransiskus antara lain, Marc Marquez, Dani Pedrosa, Danilo Petrucci, Jack Miller, dan Andrea Iannone.

[Baca juga: Fakta atau Fiksi, Paus Fransiskus dan Benediktus Nobar Final WC 2014?]

Mereka berjumpa dengan Paus Fransiskus jelang MotoGP San Marino 2018 di Sirkuit Marco Simoncelli, Misano.

Para pembalap di atas kemudian memberikan helm masing-masing kepada Paus Fransiskus.


Baca Juga

Penampakan pertama Marc Marquez bersama Ducati Lenovo saat launching tim untuk MotoGP 2025/foto: IG Ducati Corse.

Pecco Sebut Marquez Pembalap Paling Siap di MotoGP 2025

Ducati Ketar-ketir Yamaha Bangkit di MotoGP 2025

Marc Marquez Acungkan Jari Tengah (Foto: X MotoGP)

Hasil Tes Pramusim Selesai, Marquez Ogah Sombong

Valentino Rossi melakukan tes motor bersama Marc Marquez di Sirkuit Portimao, Portugal/foto: Crash.

Kesamaan Marc Marquez dan Valentino Rossi di MotoGP

Tes pramusim WBK di Sirkuit Philip Island, Australia (Foto: WorldSBK)

Penjelasan soal Format Flag to Flag di WSBK 2025

Penampakan pertama Marc Marquez bersama Ducati Lenovo saat launching tim untuk MotoGP 2025/foto: IG Ducati Corse.

Janji Marc Marquez dengan Tim Ducati di MotoGP 2025