Hasil Red Sparks vs Taipei King Whale: Debut Manis Vanja Bukilic

JungKwanJang Red Sparks berhasil meraih kemenangan saat melawan Taipei King Whale, Selasa (10/9/2024) malam WIB.

Share:
Red Sparks kalahkan Taipei King Whale di turnamen bola voli di Taiwan/foto: Youtube HOP Sports.
Olahraga
Red Sparks kalahkan Taipei King Whale di turnamen bola voli di Taiwan/foto: Youtube HOP Sports.

www.sportcorner.id - JungKwanJang Red Sparks berhasil meraih kemenangan saat melawan Taipei King Whale, Selasa (10/9/2024) malam WIB.

Red Sparks meraih kemenangan telak atas Taipei King Whale di turnamen bola voli bertajuk Taichung Bank Formosa Women's Volleyball Invitational Tournament 2024.

Kemenangan ini jadi debut manis Vanja Bukilic bersama Red Sparks sejak bergabung pada Mei 2024.

Sayangnya, pada laga ini bintang Red Sparks asal Indonesia, Megawati Hangestri, tidak ikut bermain.

Meski tidak bermain, Megawati turut menemani rekan-rekannya pada pertandingan malam ini.

[Baca juga: Susunan Pemain Red Sparks di Taichung Bank 2024: Vanja Bukilic Debut]


Baca Juga

Duel Oleksandr Usyk vs Tyson Fury (DAZN)

Link Live Streaming Oleksandr Usyk vs Tyson Fury

Red Sparks (Foto: IG Red Sparks)

Hasil V-League 2024/2025 Red Sparks vs GS Caltex