Link Live Streaming Kalsel vs Jabar di Semifinal Sepakbola PON 2024

Untuk akses link live streaming Kalsel vs Jabar dapat diakses di sini

Share:
Jadwal semifinal sepakbola PON 2024 sektor putra (Asprov PSSI Aceh)
Bola
Jadwal semifinal sepakbola PON 2024 sektor putra (Asprov PSSI Aceh)

Sportcorner.id - Link live streaming Kalsel vs Jabar pada semifinal sepakbola PON 2024 sektor putra ada pada bagian akhir artikel. 

Semifinal sepakbola PON 2024 sektor putra yang mempertemukan Kalimantan Selatan vs Jawa Barat akan berlangsung Senin (16/9/2024) sore. 

Pertandingan Jawa Barat vs Kalimantan Selatan akan dilangsungan di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh. 

Jika tidak ada kendala, kick off pertandingan Jabar vs Kalsel akan dilangsungkan pukul 16.15 WIB. 

Secara kebetulan, Kalsel dan Jabar ke semifinal dengan cara yang sama, yakni menang adu penalti. 

Baca Juga: 5 Tindakan Kontroversial Wasit Eko Agus Sugiharto saat Aceh vs Sulteng 

Kalsel vs Papua Pegunungan 

Kalsel melangkah ke semifinal usai mengalahkan Papua Pegunungan dalam pertandingan, Jumat (13/9/2024) kemarin. 

Dalam pertandingan tersebut, Kalsel unggul lebih dulu 1-0 lewat gol Muhammad Said pada menit ke-15 babak pertama. 

Memasuki babak kedua, Papua Pegunungan menyamakan kedudukan lewat Muhammad Bahari Kurniawan pada menit ke-60. 


Baca Juga

Logo Piala Asia U-17 2025/AFC

Hadiah Piala Asia U-17, Ada Nominal Uang Kah?

Pertadingan antara Madura United vs Pesija Jakarta/Instagram

Persija Bapuk, 5 Kartu Merah Bikin Terpuruk

Pembuktian Nova Arianto sebagai "Murid" Shin Tae-yong

Pesan Nova Arianto Jelang Timnas U17 Indonesia vs Yaman

Madura United vs Persija Jakarta 2025/Media Persija Jakarta.

Dalam Tujuh Laga Terakhir, Persija Koleksi Lima Kartu Merah

Timnas U-17 Indonesia di Piala Asia U-17 2025/Media PSSI

Head to Head Timnas Indonesia U-17 vs Yaman U-17