Hasil Liga 2 Dejan FC vs PSKC, Pemuncak Klasemen Dibegal Pasukan Depok

Hasil pertandingan Liga 2 Dejan FC vs PSKC Cimahi

Share:
Lanjutan pertandingan Liga 2 2024-2025 yang mempertemukan Dejan FC vs PSKC Cimahi dihelat di Stadion Kera Sakti, Tangerang, Kamis (26/9/2024) sore
Bola
Lanjutan pertandingan Liga 2 2024-2025 yang mempertemukan Dejan FC vs PSKC Cimahi dihelat di Stadion Kera Sakti, Tangerang, Kamis (26/9/2024) sore

Sportcorner.id - Hasil pertandingan Liga 2 Dejan FC vs PSKC Cimahi.

Lanjutan pertandingan Liga 2 2024-2025 yang mempertemukan Dejan FC vs PSKC Cimahi dihelat di Stadion Kera Sakti, Tangerang, Kamis (26/9/2024) sore.

Baik Dejan FC maupun PSKC Cimahi tergabung di tergabung di Grup 1.

Sebelum laga ini, Dejan FC menempati peringkat kedelapan alias dua dari bawah dengan 3 poin.

Klub asal Depok ini baru mengoleksi satu kali menang dan satu kali kalah.

BACA JUGA: Hasil Liga 2 Persikota vs PSPS, Hujan Gol di Stadion Benteng

Sementara itu, PSKC Cimahi memuncaki klasemen sementara dengan 7 poin.

Sebelum laga melawan Dejan FC, PSKC sudah melakoni tiga laga.

Hasilnya, PSKC meraih dua kemenangan dan sekali imbang.

Hasil pertandingan

Laga Dejan FC vs PSKC Cimahi berakhir dengan skor 1-0 untuk kemenangan Pasukan Depok.

Dejan FC sendiri adalah klub yang berasal dari Depok.

Gol tunggal Dejan FC dicetak Boman Aime pada menit ke-40.

Setelah laga pekan ini, Dejan FC akan bertandang ke Pekanbaru untuk menghadapi PSPS Pekanbaru pada Rabu (2/10/2024).

Sementara itu, PSKC akan bertandang ke markas Bekasi City pada pertandingan Senin (7/10/2024).


Baca Juga

AC Milan vs Girona (Foto: instagram/@acmilan)

Link Live Streaming AC Milan vs Girona di Liga Champions

Malut United vs PSM Makassar di Liga 1 2024/2025/ X PSM.

Hasil Terengganu vs PSM di ASEAN Club Championship

Juma Bah, bek Real Valladolid. (Dok X)

Juma Bah, Bek Muda Ketiga Manchester City

Ansu Fati. (Dok. X)

Ansu Fati ke Liga Inggris Lagi?

Malut United vs Persija Jakarta di Liga 1 2024/2025/Media Persija

Jadwal Laga Kandang Malut United, usai LIB Setujui Perubahan

PSM vs Madura United (instagram/psm_makassar)

Rekam Jejak Alfredo Vera Sebelum Jadi Pelatih Madura United

1-Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong/ Media PSSI

Shin Tae-yong Belum Teken Surat Pemecatan dari PSSI