Klasemen 8 Besar Kapolri Cup 2024 3 Oktober
Berikut ini adalah klasemen 8 besar Kapolri Cup 2024 per 3 Oktober.
www.sportcorner.id - Berikut ini adalah klasemen 8 besar Kapolri Cup 2024 per 3 Oktober.
Ada empat pertandingan yang digelar di hari pertama babak 8 besar Kapolri Cup 2024.
Semua pertandingan babak 8 besar Kapolri Cup 2024 digelar di GOR A Yani, Pontianak, Kalimantan Barat.
Babak 8 besar Kapolri Cup 2024 digelar mulai 3 hingga 9 Oktober mendatang.
Total terdapat empat pertandingan yang akan dihelat per harinya selama babak delapan besar Kapolri Cup 2024.
[Baca Juga: Hasil 8 Besar Kapolri Cup 2024 Putra: Riau vs Jawa Barat]
Di laga pertama, tim voli putri Kalimantan Barat mengalahkan Sulawesi Tenggara dengan skor 3-0 (25-13, 25-18, dan 31-29).
Di laga kedua, tim voli Jawa Timur meraih kemenangan atas DKI Jakarta dengan skor 3-0 (25-22, 26-24, dan 25-18).
Selanjutnya, tim voli putra Kalimantan Barat menundukkan Kalimantan Selatan dengan skor 3-2 (25-17, 24-26, 19-25, 25-16, 15-11).
Di laga terakhir, tim voli putra Jawa Barat mengalahkan Riau dengan skor 3-1 (22-25, 25-17, 25-18, 25-21).
Klasemen Putri
Pool X
1. Kalimantan Barat: 1 Main, 1 Menang, 0 Kalah (3 poin)
2. Bali: 0 Main, 0 Menang, 0 Kalah (0 poin)
3. Kalimantan Selatan: 1 Main, 0 Menang, 1 Kalah (0 poin)
4. Sulawesi Tengggara: 1 Main, 0 Menang, 1 Kalah (0 poin)
[Baca Juga: Hasil Babak 8 Besar Kapolri Cup 2024 Putra Kalbar vs Kalsel]