Hasil Kapolri Cup Putri: Jawa Timur Lolos Semifinal Sebagai Juara Grup

Jawa Timur mengoleksi 8 poin dari tiga pertandingan di Pool Y delapan besar Kapolri Cup 2024.

Share:
Jawa Timur Menang 3-1 Lawan Kalimantan Selatan
Olahraga
Jawa Timur Menang 3-1 Lawan Kalimantan Selatan

www.sportcorner.id - Tim voli putri Jawa Timur tak terkalahkan di babak delapan besar Kapolri Cup 2024 Grup Y, usai mengalahkan Sulawesi Tengah.

Bermain di GOR Terpadu Ahmad Yani, Senin (7/10/2024) Jawa Timur menang 3-0 (26-24, 25-21 dan 25-23) atas Sulawesi Tengah.

Jawa Timur mengoleksi 8 poin dari tiga pertandingan. Sedangkan Sulawesi Tengah menempati posisi runner up dengan 6 poin.

Jawa Timur dan Sulawesi Tengah sama-sama lolos ke semifinal Kapolri Cup 2024.

Pada pertandingan tersebut, Jawa Timur menunjukkan superiornya dengan serangan-serangan berbahaya.

Baca juga: Klasemen Kapolri Cup 2024 Babak Delapan Besar, 6 Oktober

Smes keras dari pemain Jawa Timur menjauhkan poin menjadi 6-3.

Serve gagal dari pemain Sulawesi Tengah, membuat Jawa Timur menambah poin menjadi 10-7.

Spike pemain Jawa Timur menambah poin menjadi 17-14.

Sulawesi Tengah berhasil menyamakan kedudukan 19-19. Akhirnya Jawa Timur menang dengan kedudukan 26-24.

Bola keluar dari pemain Sulawesi tengah menambah poin bagi Jawa Tiomur menjadi 6-3 di set kedua.

Baca juga: Hasil Bali vs Sulawesi Tenggara di 8 Besar Kapolri Cup 2024


Baca Juga

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (Foto: SportCorner.id/Reza)

Pengalaman Berkesan Selama Karier Ahsan/Hendra

Rinov Rivaldy/Lisa Ayu Kusumawati (Foto: PBSI)

Indonesia Masters 2025: Rinov/Lisa Belum Klop

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Hasil V-League 2024/2025 Hyundai Hillstate vs Red Sparks

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari