Toyota Hilux Rangga Hadir dengan Ekosistem Super Lengkap

Hilux Rangga Hadir dengan ekosistem super lengkap untuk memenuhi kebutuhan pelanggan kendaraan komersial jauh lebih kompleks, unik, dan beragam.

Share:
Henry Tanoto peluncuran Hilux Rangga - TAM
Otomotif
Henry Tanoto peluncuran Hilux Rangga - TAM

www.SportCorner.id - PT Toyota-Astra Motor (TAM) secara resmi menghadirkan All-New Hilux Rangga, sebuah solusi mobilitas baru yang serbaguna dan andal untuk mendukung berbagai kebutuhan bisnis, hingga penggunaan pribadi.

Dengan semangat menghadirkan Total Mobility Solution, TAM melengkapi Toyota Hilux Rangga dengan complete commercial vehicle ecosystem, termasuk menyiapkan conversion ecosystem bersama lebih dari 70 karoseri lokal terbaik.

Sebelum mengembangkan Hilux Rangga, Toyota melakukan Genba atau kunjungan langsung ke berbagai wilayah di seluruh Indonesia untuk mendapat masukan langsung dari pelanggan, mengamati gaya hidup masyarakat, hingga memahami karakter jalan di banyak daerah.

Ekosistem Komprehensif bagi Hilux Rangga

Terdapat tiga hal penting bagi pelanggan komersial: fast & easy process, profitability, dan diversity of needs. Toyota menemukan bahwa kebutuhan pelanggan kendaraan komersial jauh lebih kompleks, unik, dan beragam.

Baca juga: TAM Umumkan Harga Resmi Toyota All New Hilux Rangga


Baca Juga

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi