Ledekan Jeremy Clarkson ke Lewis Hamilton soal Tangki Bensin

Jeremy Clarkson mengomentari performa sejumlah pembalap saat F1 GP Brasil pada 3 November lalu, salah satunya sang legenda, Lewis Hamilton

Share:
MotorSports

Sportcorner.id - Jeremy Clarkson mengomentari performa sejumlah pembalap saat F1 GP Brasil pada 3 November lalu, salah satunya sang legenda, Lewis Hamilton.

Juara dunia F1 tujuh kali itu mengalami akhir pekan yang menyedihkan di F1 GP Brasil di Sirkuit Interlagos, Sao Paulo.

Setelah gagal mencetak poin dalam sprint race, Lewis Hamilton kemudian mengalami eliminasi Q1 yang mengejutkan dalam kualifikasi untuk grand prix utama F1.

Lewis Hamilton hanya mampu bangkit ke posisi ke-10 untuk mengklaim poin terakhir yang ditawarkan dan mengkritik performa mobil Mercedes-nya sepanjang akhir pekan.

Sebaliknya, rekan setimnya George Russell lolos kualifikasi kedua dan finis keempat.

BACA JUGA: Orang yang Jadi Sumber Inspirasi Kepindahan Lewis Hamilton ke Ferrari

Mengomentari hal itu, Jeremy Clarkson, presenter dan mantan bintang Top Gear, menilai Lewis Hamilton sudah terlalu tua.

Ia juga menilai Lewis Hamilton sudah melewati masa jayanya.


Baca Juga

Marc Marquez di Ducati Lenovo/ X Marc Marquez

Momen Marc Marquez Nyasar Masuk Garasi Tim Gresini

Marc Marquez meraih hasil manis di seri pembuka MotoGP 2025/foto: MotoGP.

Jadwal & Link Live Streaming MotoGP 2025 Spanyol 25-27 April

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025

Pembalap WEC 2025, Sean Gelael/Istimewa Sean Gelael.jpg

Jadwal Sean Gelael di WEC 2025 Seri Italia Akhir Pekan Ini

Max Verstappen juara F1 2024/ X F1

Legenda F1 Desak Max Verstappen Cabut dari Red Bull Racing