Update Jadwal Tes MotoGP 2025 di Tiga Sirkuit: Barcelona, Sepang, dan Buriram

Berikut jadwal lengkap MotoGP 2025 yang digelar di tiga sirkuit berbeda. Dua di antaranya berada di Asia Tenggara, yakni Sepang dan Buriram.

Share:
Sirkuit Internasional Chang, Buriram, Thailand, bakal jadi venue untuk seri pembuka MotoGP 2025/foto: Website MotoGP.
MotorSports
Sirkuit Internasional Chang, Buriram, Thailand, bakal jadi venue untuk seri pembuka MotoGP 2025/foto: Website MotoGP.

www.sportcorner.id - Berikut jadwal lengkap tes MotoGP 2025 yang digelar di tiga sirkuit berbeda. Dua di antaranya berada di Asia Tenggara.

Dua sirkuit di Asia Tenggara yang bakal digunakan untuk tes MotoGP 2025 adalah Sirkuit Internasional Sepang (Malaysia) dan Sirkuit Internasional Chang (Thailand).

Menariknya, Sirkuit Internasional Chang di Buriram bakal jadi venue pembuka MotoGP 2025 mendatang.

Promotor MotoGP, Dorna Sports, telah resmi mengumumkan Thailand akan menjadi seri pembuka MotoGP 2025.

Dorna memilih Thailand sebagai seri pembuka MotoGP 2025 menggantikan Qatar karena Sirkuit Losail masih dalam renovasi.

[Baca juga: Alasan Ducati Lebih Pilih Marc Marquez Ketimbang Jorge Martin untuk MotoGP 2025]


Baca Juga

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025

Pembalap WEC 2025, Sean Gelael/Istimewa Sean Gelael.jpg

Jadwal Sean Gelael di WEC 2025 Seri Italia Akhir Pekan Ini

Max Verstappen juara F1 2024/ X F1

Legenda F1 Desak Max Verstappen Cabut dari Red Bull Racing

Aldi Satya Mahendra Yamaha 2025/Media Yamaha.

Aldi Satya Mahendra Makin Percaya Diri Usai Balapan di Belanda

Pembalap Moto2 Jake Dixon/X ElfMarcVDS.

Klasemen Moto2 Usai Seri Qatar, Mario Aji Turun Tiga Peringkat