Mengenal Nico Rosberg Pembalap F1 yang Pensiun Usai Juara Dunia

Nico Rosberg merupakan juara dunia F1 2016. Ia memutuskan pensiun dari balapan di usia 31 tahun.

Share:
Nico Rosberg eks pembalap F1/IG Nico Rosberg.
MotorSports
Nico Rosberg eks pembalap F1/IG Nico Rosberg.

www.sportcorner.id - Nico Rosberg memutuskan pensiun setelah ia menyandang gelar juara dunia Formula 1 (F1).

Nico Rosberg merupakan mantan pembalap F1 tim Mercedes. Ia berhasil menjadi juara dunia pada F1 musim 2016.

Di F1 2016, Nico Rosberg berhasil mengalahkan Lewis Hamilton yang sama-sama berada di tim Mercedes.

Di klasemen akhir, Nico Rosberg berhasil mengumpulkan 385 poin yang didapat dari sembilan kali menang dan 16 kali naik podium.

Sedangkan Lewis Hamilton menjadi runner up setelah mengoleksi 380 poin dengan 10 kali menang dan 17 kali naik podium.

Baca juga: Klasemen F1 2024, Usai Max Verstappen Dinobatkan Juara Dunia

Sedangkan Danielle Ricciardo menempati peringkat ketiga di akhir musim dengan 256 poin, hasil sekali menang dan delapan kali naik podium.

Yang menarik adalah Nico Rosberg langsung mengumumkan pensiun, setelah berhasil menjadi juara dunia.

Alasan pria asal Jerman ini pensiun adalah, karena ia Nico Rosberg sudah menuntaskan impiannya menjadi juara dunia F1.

Nico Rosberg memutuskan pensiun di usia 31 tahun.


Baca Juga

Marc Marquez meraih hasil manis di seri pembuka MotoGP 2025/foto: MotoGP.

Jadwal & Link Live Streaming MotoGP 2025 Spanyol 25-27 April

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025

Pembalap WEC 2025, Sean Gelael/Istimewa Sean Gelael.jpg

Jadwal Sean Gelael di WEC 2025 Seri Italia Akhir Pekan Ini

Max Verstappen juara F1 2024/ X F1

Legenda F1 Desak Max Verstappen Cabut dari Red Bull Racing

Aldi Satya Mahendra Yamaha 2025/Media Yamaha.

Aldi Satya Mahendra Makin Percaya Diri Usai Balapan di Belanda