Rating Thom Haye Usai Jadi Pengganti di Laga NAC Breda vs Almere City

Rating Thom Haye usai masuk sebagai pemain pengganti di laga NAC Breda vs Almere City di lanjutan Eredivisie 2024/2025, Sabtu (30/11/24).

Share:
Thom Haye gabung Almere City (x.com/AlmereCityFC)
Bola
Thom Haye gabung Almere City (x.com/AlmereCityFC)

Sportcorner.id – Rating Thom Haye usai masuk sebagai pemain pengganti di laga NAC Breda vs Almere City di lanjutan Eredivisie 2024/2025, Sabtu (30/11/24).

Gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye, masuk sebagai pemain pengganti dan hanya tampil selama kurang dari 20 menit di laga NAC Breda vs Almere City.

Di laga melawan mantan timnya itu, pemain berusia 29 tahun itu dan Almere City harus menelan kekalahan dengan skor 1-0.

Karena hanya tampil kurang dari 20 menit, Thom Haye mendapat rating 6,9 versi Sofascore dengan membuat 1 tembakan, 1 sapuan, dan memenangkan 2 dari 3 duel di lapangan.


Baca Juga

Drawing Carabao Cup 2024/2025 telah dilakukan pada Kamis (15/8/2024) dan klub Elkan Baggott juga Nathan Tjoe-A-On terhindar dari undian sulit.

Elkan Baggott Raih Penghargaan Unik di Blackpool

PSG di Liga Champions Jelang lawan Arsenal/X PSG.

Unggul Head to Head atas PSG, Arsenal Diutungkan?

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Kongres Juni 2025, Apa Saja Agendanya?

PT Liga Indonesia Baru (LIB) merilis aplikasi terbaru bernama Sobat Liga. Aplikasi ini diharapkan dapat membuat kehadiran suporter di stadion menjadi lebih nyaman dan aman. (Foto: Taufiq Ardyansyah)

PT Liga Indonesia Baru Luncurkan Aplikasi Sobat Liga