Rencana BYD Luncurkan Denza D9 untuk Saingi Alphard, Intip Speknya

BYD Denza D9 siap meramaikan segmen MPV premium ASEAN, bersaing dengan Toyota Alphard lewat desain mewah, fitur canggih, dan teknologi baterai mutakhir.

Share:
BYD Denza D9 Eksterior - BYD
Otomotif
BYD Denza D9 Eksterior - BYD

www.SportCorner.id - Produsen otomotif ternama asal Tiongkok Build Your Dreams (BYD) dikabarkan akan ikut meramaikan segmen MPV premium di kawasan ASEAN, termasuk di Indonesia melalui brand Denza dengan model MPV premium D9.

Dilihat sepintas, kendaraan ini layak jadi MPV mewah berkat desainnya yang elegan dengan grille dan lampu utama Galactic Headlights yang terinspirasi dari meteor.

Dari segi ukuran, kendaraan ini memberikan kesan yang kompak, meskipun sejatinya memiliki dimensi yang cukup besar. Denza D9 hadir dengan ukuran panjang 5.250 mm, lebar 1.960 mm, dan tinggi 1.920 mm, dengan jarak sumbu roda mencapai 3.110 mm.

Baca juga: BYD M6 Dinobatkan sebagai Car of The Year 2024

Sebagai MPV mewah, Denza D9 digadang-gadang akan bersaing langsung dengan Toyota Alphard yang sama-sama menghadirkan interior yang nyaman dan berkelas seperti ruang lounge mewah dan lapang berkat konsep Cells to Body (CTB).

BYD Denza D9 Belakang - BYD


Baca Juga

Perawatan berkala CVT motor matic untuk menjaga kinerja dan umur pakai komponen. (Suzuki)

7 Langkah Mudah Merawat CVT Motor Matic Agar Tetap Prima

Ilustrasi. (Radio Free Asia)

Polisi Bakal Berlakukan Tilang Sistem Poin

Ilustrasi. (Bagus)

Ini Alasan SIM Tidak Bisa Berlaku Seumur Hidup

Ilustrasi. (Calsoft)

Begini Prospek Industri Otomotif 2025 Menurut Gaikindo

Tips Memanjakan Mobil Kesayangan saat Libur Akhir Pekan

Ilustrasi. (Honda Tiong Nam Motor)

Honda Prospect Motor Recall Beberapa Model, Cek Daftarnya di Sini!

Kenaikan PPN 12 persen disebut akan berdampak pada pasar otomotif Indonesia. (The Hindu)

Ini Jenis Kendaraan yang Terkena PPN 12 persen

Mobil listrik Tesla Cybertruck meledak di depan Trump International Hotel milik Donald Trump. (CBC)

Tesla Cybertruck Meledak di Depan Hotel Donald Trump

Perawatan mobil usai liburan agar tetap prima dipakai harian. (Autodeal)

5 Tips Merawat Mobil Setelah Dipakai Liburan

Pemilik mobil harus menggunakan minyak rem sesuai spesifikasi kendaraan. (Kemetyl Polska)

Pahami Waktu Tepat Ganti Minyak Rem Mobil dan Fungsinya!

Periksa kaca spion secara berkala untuk mengetahui kondisi sekitar. (Wikipedia)

Trik Mengatur Posisi Spion Mobil agar Berkendara Lebih Aman