Rating Mees Hilgers Usai Jadi Starter di Laga Olympiacos vs FC Twente

Rating Mees Hilgers usai menjadi starter di laga Olympiacos vs FC Twente di Liga Europa 2024/2025, Jumat (13/12/24).

Share:
Mees Hilgers bersama skuad FC Twente (Foto: x.com/fctwente)
Bola
Mees Hilgers bersama skuad FC Twente (Foto: x.com/fctwente)

Sportcorner.id – Rating Mees Hilgers usai menjadi starter di laga Olympiacos vs FC Twente di Liga Europa 2024/2025, Jumat (13/12/24).

Bek Timnas Indonesia, Mees Hilgers, tampil sebagai starter saat FC Twente bertandang ke markas Olympiacos di Yunani.

Sayangnya, bek berusia 23 tahun ini hanya tampil selama 37 menit saja bagi saat FC Twente bermain imbang 0-0 melawan Olympiacos.

Dalam 37 menit permainan itu, Mees Hilgers mendapat rating 6,7 usai membuat 1 sapuan, 2 tekel, memenangkan 2 dari 3 duel, serta melepaskan 15 operan akurat dari 19 percobaan.

Jalannya Pertandingan


Baca Juga

Link Live Streaming Barcelona vs Mallorca di LaLiga (Foto: instagram/@fcbarcelona)

Link Live Streaming Barcelona vs Mallorca di LaLiga

Aksi Cristiano Ronaldo dalam laga menghadapi Al Hilal di pekan ke-26 Saudi Prol League 2024/2025. (Foto: Instagram/alnassr)

Penyebab Ronaldo Tak Main di Laga Al Nassr vs Damac

Selebrasi Cristiano Ronaldo dan Jhon Duran di laga Al Nassr vs Esteghlal. (Foto: x.com/AlNassrFC)

Link Live Streaming Damac vs Al Nassr di Liga Arab Saudi

Bhayangkara FC vs PSKC Cimahi Liga 2 2025/Media Bhayangkara FC.

Bhayangkara FC Buka Suara Soal Pindah-Pindah Homebase

Gubernur Lampung, Rahmat Mirza dan CEO Bhayangkara FC, Agus Suryononugroho/SportCorner Muhammad Nurhendra.

Resmi Bermarkas di Lampung, Bhayangkara FC akan Ubah Nama