Agenda Liga Voli Korea Selatan V-League Selama Masa Jeda 1-6 Januari 2024

Liga Voli Korea Selatan V-League 2024-2025 tengah memasuki masa jeda pada 1-6 Januari ini

Share:
Pyo Seung-ju direkrut Red Sparks untuk gantikan posisi Lee So-young/foto: KOVO.
Olahraga
Pyo Seung-ju direkrut Red Sparks untuk gantikan posisi Lee So-young/foto: KOVO.

Sportcorner.id - Liga Voli Korea Selatan V-League 2024-2025 tengah memasuki masa jeda pada 1-6 Januari ini.

Selama masa jeda, tidak akan ada pertandingan Liga Voli Putri Korea Selatan.

Jeda V-League 2024-2025 berlangsung setelah berakhirnya seluruh rangkaian pertandingan pekan ketiga.

Sebelum jeda, laga terakhir putaran ketiga mempertemukan Jung Kwan Jang Red Sparks vs IBK Altos.

Pertandingan Red Sparks vs IBK Altos berlangsung di Chungmu Gymnasium di Daejeon, Korea Selatan, Selasa (31/12/2024).

BACA JUGA: Klasemen V-League usai Laga Red Sparks vs IBK Altos di Putaran Ketiga

Bertanding di markas sendiri, Red Sparks memetik kemenangan meyakinkan atas tamunya, IBK Altos, di partai penutup putaran ketiga V-League 2024/2025.

Red Sparks menyudahi perlawanan IBK Altos dengan tiga set langsung, 3-0 (25-18, 25-14, 25-21).

Kemenangan atas IBK Altos membuat Red Sparks berhak menempati peringkat ketiga di klasemen V-League.

Dengan kemenangan ini, maka Red Sparks berhak menempati peringkat ketiga dengan koleksi 34 poin.


Baca Juga

IBK Altos vs Red Sparks (Foto: KOVO)

Mei 2025, Red Sparks Datang ke Jakarta Lagi?

Seleknas yang digelar PBSI/Media PBSI.

Pekan Depan PP PBSI akan Gelar Seleknas Tahap Dua

Radostina Marinova, Wilda Fadhilah, dan Liu Yanhan saat pertandingan lanjutan Proliga 2025 seri kedua yang mempertemukan Jakarta Livin Mandiri vs Bandung BJB Tandamata dihelat di GOR Tri Dharma, Gresik, Sabtu (11/1/2025). Foto: PBVSI

Jadwal Proliga 2025 7-9 Februari di GOR Jalak Harupat

Pemain LA Lakers, Luka Doncic/IG Lakers

Curahan Hati Luka Doncic usai Ditukar ke LA Lakers

Anthony Davis telah tiba di Dallas/Twitter Dallas Mavericks

Anthony Davis Telah Mendarat di Dallas

Jakarta Lavani Livin Transmedia jadi tim pertama yang memastikan lolos ke final four Proliga 2025 usai seri keempat di Surabaya. Foto: PBVSI

Harga Tiket Proliga 2025 Seri Bandung, 7-9 Februari

Resmi ke LA Lakers, Kapan Luka Doncic Jalani Debut?