Kalahkan Elektrik PLN, Popsivo Polwan Juara Putaran Pertama Proliga 2025

Jakarta Popsivo Polwan tidak terkalahkan di putaran pertama Proliga 2025

Share:
Jakarta Popsivo Polwan Proliga 2025/IG Popsivo Polwan.
Olahraga
Jakarta Popsivo Polwan Proliga 2025/IG Popsivo Polwan.

www.sportcorner.id - Jakarta Popsivo Polwan menjadi juara di putaran pertama Proliga 2025 usai mengalahkan Jakarta Elektrik PLN.

Dalam pertandingan yang berlangsung di JawaPos Arena, Sabtu (25/1/2025) Jakarta Popsivo Polwan berhasil menang dengan kedudukan 3-0 atas Jakarta Elektrik PLN (25-19, 25-13 dan 25-18).

Permaina impresif ditunjukkan oleh Popsivo Polwan sejak set pertama. Di mana mereka berhasil unggul 25-19.

Pada set kedua, Popsivo Polwan menang dengan keunggulan yang cukup jauh 25-13.

Dengan kemenangan ini Jakarta Popsivo Polwan berhasil menjadi juara di putaran pertama dan berhak mendapatkan hadiah Rp30 juta.

Baca juga: Hasil Proliga 2025 Gresik Petrokimia vs Bank bjb Tandamata, 25 Januari 2025

Jakarta Popsivo Polwan pun berada di puncak klasemen dengan 17 poin, hasil dari enam pertandingan.

Popsivo Polwan hingga pertandingan keenam tidak pernah kalah.


Baca Juga

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto  Lolos ke Final Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Hampa Gelar di Indonesia Masters 2025

Jonatan Chrisite (Foto: PBSI)

Pesan dari Hati Jonatan Christie untuk PBSI

Hendra Setiawan/ SportCorner, Tino Ferdiano.

Pesan Hendra Setiawan untuk Ganda Putra Indonesia

Mohammad AhsanHendra Setiawan di laga perpisahan/Sportcorner, Alwan Naufal.

Suasana Haru Iringi Perpisahan Ahsan/Hendra Sebelum Pensiun

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Statistik Megawati Hangestri vs AI Peppers