Link Live Streaming Red Sparks vs Pink Spiders Kamis 30 Januari 2025

Berikut ini adalah link live streaming V-League 2024 antara Red Sparks melawan Pink Spiders.

Share:
Para pemain Red Sparks selebrasi usai menang 3-0 atas IBK Altos di putaran ketiga V-League 2024/2025/foto: KOVO.
Olahraga
Para pemain Red Sparks selebrasi usai menang 3-0 atas IBK Altos di putaran ketiga V-League 2024/2025/foto: KOVO.

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah link live streaming V-League 2024 antara Red Sparks melawan Pink Spiders.

Red Sparks akan menghadapi Pink Spiders di Chungmy Gymnasium, Kamis (30/1/2025). Laga ini sangat penting bagi kedua tim.

Red Sparks sedang mencoba mempertahankan rentetan kemenangannya. Sejauh ini tim asuhan Ko Hee-jin sudah mencatatkan 13 kemenangan beruntun.

Di sisi lain, Pink Spiders ingin terus menjaga posisinya di puncak klasemen V-League.

Pink Spiders merupakan pemuncak klasemen sementara V-League dengan mengemas 53 poin. Sedangkan Red Sparks ada di peringkat tiga mengoleksi 46 poin.

[Baca Juga: Statistik Red Sparks vs Pink Spiders: Megawati vs Kim Yeon-koung]

Di musim ini, Red Sparks sudah tiga kali berhadapan dengan Pink Spiders. Hasilnya adalah, dua kali kalah dan satu kali menang.

Dua kekalahan didapat pada putaran pertama dan kedua. Sedangkan satu kemenangan diraih pada putaran ketiga.


Baca Juga

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Ini Bukti Megawati Hangestri Cuma Manusia Biasa

Megawati Hangestri vs GS Caltex 22 Februari 2025 (Foto: KOVO)

Megawati Hangestri Raih MVP di Laga Red Sparks vs Al Pepper

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto  Lolos ke Final Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Link Live Streaming All England 2025 Rabu 12 Maret

All Star IBL 2025/Foto: IBL

IBL All Star 2025 Hadir dengan Konsep Baru