Dapat Dukungan PP Pordasi, Sarga Umumkan 10 Turnamen Pacuan Kuda di 2025

Setelah sukses mengggelar beberapa event pacuan kuda di 2024, kini Sarga.co ingin melanjutkan kesuksesannya menggelar 10 turnamen di 2025.

Share:
Event Pacuan Kuda The Race of Rising Star (Foto: SportCorner.id/Reza)
Bola
Event Pacuan Kuda The Race of Rising Star (Foto: SportCorner.id/Reza)

www.sportcorner.id - Setelah sukses mengggelar beberapa event pacuan kuda di 2024, kini Sarga.co ingin melanjutkan kesuksesannya menggelar 10 turnamen di 2025.

Sarga.co meluncurkan kalender event pacuan kuda bertema 'The Race of Rising Star' di sepanjang tahun 2025 di Plaza Indonesia, Jakarta, Minggu (2/2/2025).

Lebih dari sekedar rangkaian event olahraga, 'The Race of Rising Stars' adalah sebuah kampanye untuk memperkenalkan kembali kekayaan tradisi, budaya, dan talenta-telenta terbaik Indonesia dalam olahraga pacuan kuda.

"Pacuan kuda telah menjadi warisan budaya di Indonesia yang tidak saja unik, tapi juga penuh dengan potensi untuk dikembangkan menjadi bagian dari kebanggaan nasional," ujar Co-Founder Sarga.co.

WhatsApp Image 2025-02-02 at 18.18.14.jpeg


Baca Juga

Pemain Semen Padang latihan/Laman LIB.

Hasil Liga 1 Semen Padang vs Malut United

Timnas Futsal Indonesia/Media FFI.

Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Arab Saudi

Bali United menang 3-2 atas Borneo FC di pekan ke-20 Liga 1 2024/2025/foto: IG Bali United.

Link Live Streaming Liga 1 2024/2025 Borneo FC vs PSS