Bukan Harry Kane dan Eric Dier, Ini Dalang yang Buat Mathys Tel ke Tottenham

Ternyata, dalang yang buat Mathys Tel pindah dari Bayern Munchen ke Tottenham Hotspur bukan Harry Kane dan Eric Dier.

Share:
Pemain anyar Tottenham Hotspur, Mathys Tel. (Foto: Instagram/spursofficial)
Bola
Pemain anyar Tottenham Hotspur, Mathys Tel. (Foto: Instagram/spursofficial)

Sportcorner.id – Akhirnya terungkap dalang yang membuat Mathys Tel pindah dari Bayern Munchen ke Tottenham Hotspur di bursa transfer kali. Bukan Harry Kane dan Eric Dier.

Seperti diketahui, Harry Kane dan Eric Dier merupakan rekan setim Mathys Tel di Bayern Munchen. Serta, keduanya adalah eks pemain Tottenham Hotspur.

Mathys Tel bergabung dengan Tottenham Hotspur usai hengkang dari Bayern Munchen pada 3 Februari 2025.

Kepindahan Mathys Tel bisa terjadi setelah Tottenham Hotspur menyepakati beberapa detail dengan Bayern Munchen.

Beberapa detail yang dimaksudkan adalah Tottenham Hotspur hanya meminjam Tel hingga 30 Juni 2025, atau hanya meminjamnya selama setengah musim.

[Baca juga: Tak Cocok dengan Pelatih KV Mechelen, Sandy Walsh Bakal Berlabuh di Liga 1?]

Selain itu, Tottenham Hotspur memberikan kompensasi Mathys Tel di Bayern Munchen sebesar 10 juta euro, atau ditaksir setara Rp.169,3 miliar.


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI

Manchester United vs ASEAN All Stars/Foto: Instagram

Update Pemain ASEAN All-Stars vs Manchester United