Head-to-Head Persebaya vs Persib: Penentu Nasib Paul Munster

Berikut ini adalah catatan head-to-head antara Persebaya Surabaya dan Persib Bandung.

Share:
Pemain Persebaya Surabaya, Malik Risaldi/Media Persebaya
Bola
Pemain Persebaya Surabaya, Malik Risaldi/Media Persebaya

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah catatan head-to-head antara Persebaya Surabaya dan Persib Bandung.

Persebaya akan menjamu Persib dalam lanjutan kompetisi Liga 1, Sabtu (1/3/2025) di Stadion Gelora Bung Tomo.

Di klasemen sementara, Persebaya ada di peringkat tiga dengan mengemas 41 poin dari 24 pertandingan.

Bajl Ijo mencatatkan 12 kali menang, lima imbang, dan tujuh kalah.

Sementara itu, Persib ada di puncak klasemen dengan menorehkan 51 poin dari 24 pertandingan.

[Baca Juga: Bojan Hodak Waspadai 4 Nama Jelang Persebaya vs Persib, Siapa Saja Mereka?]

Maung Bandung mencatatkan 14 kali menang, sembilan imbang, dan baru satu kali kalah.

Ini menjadi laga penentu bagi pelatih Persebaya, Paul Munster. Dia wajib membawa timnya menang atas Persib.

Jika gagal, Munster akan dipecat dari posisinya sebagai pelatih Persebaya.

Dari lima pertemuan terakhir, Persebaya punya catatan buruk lawan Persib. Mereka tak pernah bisa menang dari lawan.


Baca Juga

Timnas Indonesia (x.com/TimnasIndonesia)

Mantan Pemain Timnas Pede Indonesia Lolos Piala Dunia