Cetak Gol Debut, Pelatih Oxford United Beri Pujian Setinggi Langit ke Ole Romeny

Pelatih Oxford United, Gary Rowett, memberikan pujian setinggi langit untuk Ole Romeny usai mencetak gol debut di Championship 2024/2025, Sabtu (1/3/25).

Share:
Ole Romeny cetak gol debut di laga Oxford United vs Coventry/foto: X Oxford United.
Bola
Ole Romeny cetak gol debut di laga Oxford United vs Coventry/foto: X Oxford United.

Sportcorner.id – Pelatih Oxford United, Gary Rowett, memberikan pujian setinggi langit untuk Ole Romeny usai mencetak gol debut di Championship 2024/2025, Sabtu (1/3/25).

Penyerang berusia 24 tahun itu mencetak golnya saat Oxford United menjamu Coventry City dan tumbang dengan skor 2-3.

Di laga tersebut, Ole Romeny mencetak golnya ke gawang Coventry City dengan sontekan dari jarak dekat usai memanfaatkan assist dari rekan setimnya, Przemyslaw Placheta.

Gol tersebut pun sempat membuat Oxford United mampu menyamakan kedudukan atas tamunya itu dan membuat skor menjadi 1-1.


Baca Juga

Liga 4 2024/2025 putaran nasional resmi bergulir pada 21 April 2025/foto: PSSI TV

Hasil Liga 4: 16 Pertandingan Digelar, 4 Tim Berpesta Gol

Link Live Streaming Barcelona vs Mallorca di LaLiga (Foto: instagram/@fcbarcelona)

Link Live Streaming Barcelona vs Mallorca di LaLiga

Aksi Cristiano Ronaldo dalam laga menghadapi Al Hilal di pekan ke-26 Saudi Prol League 2024/2025. (Foto: Instagram/alnassr)

Penyebab Ronaldo Tak Main di Laga Al Nassr vs Damac

Selebrasi Cristiano Ronaldo dan Jhon Duran di laga Al Nassr vs Esteghlal. (Foto: x.com/AlNassrFC)

Link Live Streaming Damac vs Al Nassr di Liga Arab Saudi

Bhayangkara FC vs PSKC Cimahi Liga 2 2025/Media Bhayangkara FC.

Bhayangkara FC Buka Suara Soal Pindah-Pindah Homebase

Gubernur Lampung, Rahmat Mirza dan CEO Bhayangkara FC, Agus Suryononugroho/SportCorner Muhammad Nurhendra.

Resmi Bermarkas di Lampung, Bhayangkara FC akan Ubah Nama