Apriyani/Fadia Menang di Laga Perdana Orleans Masters 2025, BL: Ketemu Dora

Badminton Lovers (BL) komentari kemenangan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva di Orleans Masters 2025

Share:
Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva. (Foto: Instagram/pbsi)
Sportainment
Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva. (Foto: Instagram/pbsi)

Sportcorner.id - Badminton Lovers (BL) komentari kemenangan pemain bulutangkis ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva, di Orleans Masters 2025, Senin (04/03/25).

Kemenangan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva atas Sung Shuo Yun/Yu Chien Hui (Chinese Taipei) pada babak 32 besar Orleans Masters 2025 menjadi sorotan Badminton Lovers.

Hal tersebut dikarenakan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva kembali berpasangan setelah sekian lama berpisah.

Berpisahnya salah satu ganda putri andalan Indonesia itu disebabkan oleh Apriyani yang mengalami cedera betis.

Meskipun telah lama berpisah, chemistry antara Apriyani Rahayu dengan Siti Fadia Silva nyatanya masih terjaga.

[Baca juga: Daftar Lengkap Wakil Indonesia di Kejuaraan Bulutangkis Asia 2025]

Terbukti, Apriyani/Fadia sukses menuntaskan perlawanan Sung Shuo Yun/Yu Chien Hui dalam putara pertama Orleans Masters 2025.

Tak tanggung-tanggung, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva mengalahkan Sung/Yu lewat straight game, 11-21 dan 17-21.


Baca Juga

Alband Syavalla (Foto: IG Alband Syavalla)

Atlet Voli Alband Syavalla Meninggal Dunia

Bejo Sugiantoro (Foto: Persebaya)

Legenda Persebaya Bejo Sugiantoro Meninggal Dunia

Pemain Manchester City, Erling Haaland/ X Manchester City.

Erling Haaland Beli Mobil Edisi Khusus Seharga Rp7 Miliar