Hasil Voli Wolfdogs Nagoya vs Hokaido, Minggu 9 Maret 2025

Blcok dari Rivan Nurmulki membantu Wolfdogs Nagoya meraih kemenangan atas Voreas Hokkadio.

Share:
Wolfdogs Nagoya 2025/IG Wolfdogs Nagoya
Olahraga
Wolfdogs Nagoya 2025/IG Wolfdogs Nagoya

www.sportcorner.id - Wolfdogs Nagoya berhasil mengalahkan Voreas Hokkaido dalam lanjutan pertandingan SV.League 2024/2025.

Dalam pertandingan yang berlangsung, Minggu (9/3/2025) siang WIB, Voreas Hokkaido kalah 2-3 (19-25, 25-21, 25-22, 25-18 dan 15-1) dari Wolfdogs Nagoya.

Wolfdogs Nagoya merupakan klub bola voli Liga Jepang yang diperkuat oleh Rivan Nurmulki.

Dengan hasil ini, Wolfdogs Nagoya masih di urutan kedua klasemen SV League, dengan torehan 29 kali menang dan tujuh kali kalah.

Sedangkan Voreas Hokkaido di dasar klasemen dengan torehan empat kali menang dan 30 kali kalah.

Baca juga: Hasil SV League, Rivan Nurmulki Bawa Nagoya Kalahkan Hokkaido

Ini merupakan pertemuan kedua dalam pekan ini, antara Wolfdogs Nagoya vs Voreas Hokkaido.

Pada pertemuan pertama, Sabtu (8/3/2025), Voreas Hokkaido kalah 1-3 dari Wolfdogs Nagoya. Di mana Rivan Nurmulki mencatatkan dua poin.


Baca Juga

IBK Altos 2025/IG IBK Altos

Klasemen V-League Usai Expressway Kalahkan IBK Altos

Red Sparks menang dramatis atas Hi-Pass di putaran kelima V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Red Sparks Tetap Datang ke Indonesia, Tapi...

Megawati Hangestri (Foto: KOVO)

Agen Bicara soal Masa Depan Megawati di Red Sparks