Dibantai Atalanta 4-0, Jadi Bukti Juventus Sangat Butuh Peran Jay Idzes?

Juventus sangat membutuhkan peran Jay Idzes, usai dibantai Atalanta dalam lanjutan Liga Italia 2024/2025?

Share:
Juventus perlu mempertimbangkan kedatangan pemain Venezia, Jay Idzes, usai kalah dari Atalanta. (Foto: Instagram/venezia)
Bola
Juventus perlu mempertimbangkan kedatangan pemain Venezia, Jay Idzes, usai kalah dari Atalanta. (Foto: Instagram/venezia)

Sportcorner.id - Juventus sangat membutuhkan peran Jay Idzes, usai dibantai Atalanta dalam lanjutan Liga Italia 2024/2025, Senin (10/03/25), dini hari WIB?

La Vecchia Signora, julukan Juventus, perlu mempertimbangkan kedatangan Jay Idzes di jendela bursa transfer musim panas 2025.

Hal tersebut dikarenakan Juventus harus takluk dari Atalanta pada pekan ke-28 Liga Italia 2024/2025, dengan skor 0-4.

Empat gol itu lahir dari sumbangan Mateo Retegui (29'), Marten de Roon (46'), Davide Zappacosta (66'), dan Ademola Lookman (77').

Padahal, Juventus bermain di Allianz of Stadium, dimana stadion didominasi oleh pendukungnya sendiri.

[Baca juga: Antarkan Venezia Curi Poin Lagi, Di Francesco: Jay Idzes Menginspirasi]

Beberapa hari yang lalu, Juventus sebenarnya telah dilaporkan melakukan kontak dengan Venezia untuk memboyong Jay Idzes.


Baca Juga

Paul Munster (Foto: Persebaya Surabaya/persebaya.id)

Target Tinggi Paul Munster di Laga Persija vs Persebaya

Borneo FC kontra CAHN. (Foto: Instagram/borneofc.id)

Hasil Liga 1: Borneo FC vs Persib Bandung, Tak Ada Pemenang

PSS Sleman tumbang dari tamunya, Semen Padang, di Liga 1 2024/2025/foto: IG Semen Padang.

Link Live Streaming Liga 1 PSBS Biak vs PSS Sleman, Sore Ini

Sudi Abdallah jadi pahlawan PSIS Semarang saat lawan Arema FC/foto: Ofisial PSIS

Link Live Streaming Liga 1 PSIS vs Persik, Pukul 15.30 WIB