Hasil FP2 MotoGP Argentina, Alex Marquez Jadi yang Tercepat

Alex Marquez mencatatkan waktu 1 menit 37.795 detik di sesi FP2.

Share:
Alex Marquez saat menjalani tes pramusim (GPone)
MotorSports
Alex Marquez saat menjalani tes pramusim (GPone)

www.sportcorner.id - Pembalap dari Gresini Racing, Alex Marquez menjadi yang tercepat dalam sesi latihan bebas (FP2) MotoGP 2025 Argentina.

Bermain di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Sabtu (15/3/2025), Alex Marquez mencatatkan waktu 1 menit 37,795 detik.

Di urutan kedua ada pembalap dari Ducati Lenovo, Marc Marquez dengan catatan waktu 1 menit 37,163 detik.

Johan Zarco pembalap dari Honda mencatatkan waktu 1 menit 37,205 detik dan menempati urutan ketiga.

Di urutan keempat ada pembalap dari Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia yang mencatatkan waktu 1 menit 37,268 detik.

Baca juga: Hasil FP2 Moto2 2025 Argentina, Mario Aji di Urutan ke-23

Sebelumnya pada FP1, Bagnaia terlempar dari 10 besar.

Pedro Costa dari KTM menempati urutan kelima dengan 1 menit 32,274 detik.

Alex Marquez memimpin FP2 sejak dimulainya sesi tersebut. Johan Zarco di urutan kedua, dan Marc Maqruez di posisi ketiga.


Baca Juga

Somkiat Chantra dan Mario Aji tampil di Moto2 2024/foto: IG Honda Team Asia.

Hasil FP2 Moto2 2025 Argentina, Mario Aji di Urutan ke-23

Pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez/ X Marc Marquez

Hasil FP1 MotoGP 2025 Argentina, Marc Marquez Tercepat

Mario Aji saat mengikuti tes Moto2 2025 di Sirkuit Jerez, Spanyol/foto: IG Idemitsu Honda Team Asia.

Hasil FP1 Moto2 2025 Argentina, Mario Aji Urutan Keenam

Pembalap Trackhouse MotoGP Team, Ai Ogura, jadi pembalap rookie yang mencolok di seri pembuka MotoGP 2025/foto: IG Trackhouse MotoGP Team

Musim 2027, MotoGP akan Punya Pemasok Ban Baru

Pembalap Yamaha, Alex Rins/X Alex Rins.

Pembalap MotoGP Terluka Akibat Cuaca Panas di Thailand

MotoGP 2025/X MotoGP.

Klasemen MotoGP 2025 Usai Seri Thailand

Marc Marquez di Ducati Lenovo/ X Marc Marquez

Hasil MotoGP 2025 Thailand, Duo Marquez Penguasa

Hasil Moto2 2025 Thailand/ X MotoGP

Hasil Moto2 2025 Thailand: Tak Ada Nama Mario Aji di 10 Besar

Penampakan pertama Marc Marquez bersama Ducati Lenovo saat launching tim untuk MotoGP 2025/foto: IG Ducati Corse.

Dua Link Live Streaming Race MotoGP 2025 Thailand

Marc Marquez Acungkan Jari Tengah (Foto: X MotoGP)

Link Live Streaming Gratis Race MotoGP Thailand 2025