Head to Head Portugal vs Denmark, Tekad Ronaldo Lolos ke Semifinal

Portugal menelan kekalahan di leg pertama perempat final UEFA Nations League.

Share:
Bintang Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo/X Selecaoportugal.
Bola
Bintang Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo/X Selecaoportugal.

www.sportcorner.id - Timnas Portugal akan menjamu Timnas Denamrk di leg kedua di perempat final UEFA Nations League 2024/2025.

Pertandingan leg kedua ini akan berlangsung di Stadion Jose Alvalade, Senin (24/3/2025) dini hari WIB.

Pada leg pertama, Denmark meraih kemenangan 1-0 melalui gol tunggal yang dicetak oleh Rasmus Hojlund.

Untuk bisa lolos ke semifinal UEFA Nations League, maka Portugal setidaknya harus meraih kemenangan dengan selisih 2 gol.

Di leg pertama secara statistik, Portugal sebenarnya lebih mendominasi. Namun memang kegagalan dalam menciptakan peluang di laga tersebut menjadi pekerjaan rumah bagi Cristiano Ronaldo cs.

Baca juga: Statistik Trio Rizky Ridho, Jay Idzes & Justin Huber Saat Main Bareng

Di leg pertama, Denmark berhasil membuat 23 kali tembakan. Sedangkan Portugal hanya delapan kali tembakan.

Kiper Portugal Diogo Costa menjadi pahlawan di laga tersebut meski menderita kekalahan.


Baca Juga

Gelandang Timnas Indonesia, Joey Pelupessy/ Muhammad Fachri Gozali SportCorner.

Alasan Joey Pelupessy Pilih Nomor 14 di Timnas Indonesia

Penyerang Timnas Indonesua, Ole Romeny/Media PSSI

Soal Ini, Ole Romeny Masih Harus Adaptasi

Pelatih Bahrain, Dragan Talajic/Muhammad Fachri Gozali SportCorner.id.JPG

Kalah dari Timnas Indonesia, Pelatih Bahrain Kecewa