Jelang Lawan Bahrain, Menpora: Formasi Harus Lebih Matang!

Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Bahrain pada babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Share:
Menpora RI Dito Ariotedjo dan Ketua Umum PSSI Erick Thohir tinjau Training Center Timnas Indonesia di IKN/foto: Kemenpora RI.
Bola
Menpora RI Dito Ariotedjo dan Ketua Umum PSSI Erick Thohir tinjau Training Center Timnas Indonesia di IKN/foto: Kemenpora RI.

www.sportcorner.id - Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Bahrain pada babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Selasa (25/3/2025).

Pertandingan ini akan menjadi laga hidup dan mati untuk Timnas Indonesia. Pasalnya Marselino Ferdinan dan kawan-kawan harus memenangkan laga guna menjaga asa untuk lolos ke Piala Dunia 2026.

Terkait dengan pertandingan tersebut, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Dito Ariotedjo berharap Timnas Indonesia tampil lebih matang dibandingkan dengan saat melawan Timnas Australia lalu.

Seperti diketahui, saat melawan Australia yang berlangsung di Sydney Stadium, Kamis (20/3/2025) lalu, Timnas Indonesia harus kalah telak 1-5. Ini menjadi kekalahan terbesar Timnas Indonesia.

Setelah pertandingan tersebut, Dito yakin pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert sudah melakukan evaluasi pasca laga melawan Australia yang berujung kekalahan 1-5 di Sydney.

Baca juga: Daftar Masjid di Dekat GBK untuk Buka Puasa & Salat Jelang Indonesia vs Bahrain


Baca Juga

Para pemain Persib Bandung menggelar latihan/Media Persib

Jadwal Liga 1 Pekan ke-29, Ada Persib vs Bali United

Pemain Inter Milan merayakan golnya. (Foto: Instagram/inter)

Head to Head Inter vs Bayern di Liga Champions

Sandy Walsh bermain untuk Yokohama F Marinos di Liga Jepang J1 League 2025/foto: IG Sandy Walsh.

Yokohama Marinos vs S-Pulse, Sandy Walsh Cadangan