Pulang dari Indonesia, Calvin Verdonk: Jakarta Panasnya Ga Ngotak!

Bek Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, mengungkapkan pengalamannya bermain di Tanah Air pasca kembali ke klubnya, NEC Nijmegen, usai FIFA Matchday Maret 2025 ini

Share:
Calvin Verdonk dan Pratama Arhan/SportCorner, Muhammad Fachry Ghozali.
Bola
Calvin Verdonk dan Pratama Arhan/SportCorner, Muhammad Fachry Ghozali.

Sportcorner.id – Bek Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, mengungkapkan pengalamannya bermain di Tanah Air pasca kembali ke klubnya, NEC Nijmegen, usai FIFA Matchday Maret 2025 ini.

Di FIFA Matchday Maret 2025 ini, bek kiri berusia 27 tahun itu tampil bagi Timnas Indonesia di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Pada ajang tersebut, Calvin Verdonk tampil saat skuad Garuda bertandang ke markas Australia (20/3/25) dan saat menjamu Bahrain di SUGBK, Selasa (25/3/25) lalu.

Setelah melakoni ‘tugas negara’, bek keturunan Aceh ini kemudian kembali ke Belanda untuk merampungkan agenda bersama NEC Nijmegen di musim 2024/2025 ini.

Saat kembali ke Nijmegen dan berlatih, Calvin Verdonk menceritakan pengalamannya membela Timnas Indonesia di FIFA Matchday Maret 2025 ini.

[Baca Juga: Waduh! Nilai Pasar Mees Hilgers Anjlok Drastis, Efek Terus Dihantam Cedera?]


Baca Juga

Leicester City vs Chelsea di Premier League 2024/2025/ X Premier League.

Unggahan Leicester City di Media Sosial Bikin Fans Heran

Pemain Sabah FC, Saddil Ramdani/IG Saddil Ramdani.

Saddil Ramdani Resmi Tinggalkan Sabah FC di Akhir Musim

Manchester United di Liga Inggris/X Manchester United.

Kalah dari Wolves, Manchester United Selamat dari Degradasi

Link Live Streaming AC Milan vs aTAtalanta di Serie A (Foto: instagram/@acmilan)

Link Live Streaming AC Milan vs Atalanta di Serie A

Link Live Streaming Bologna vs Inter Milan di Serie A (Foto: instagram/@inter)

Link Live Streaming Bologna vs Inter Milan di Serie A

Persebaya Surabaya vs Madura United 2025/X Persebaya.

Hasil Liga 1: 10 Pemain Persebaya Sikat Madura United