Hasil Race 1 R3 bLU cRU World Cup 2025 Seri Portugal, Arai Agaska Raih Podium

Berikut hasil race 1 R3 bLU cRU World Cup 2025 seri pertama di Sirkuit Portimao, Portugal, Sabtu (29/3/2025) petang WIB. Arai Agaska raih podium pertamanya.

Share:
Arai Agaska raih podium di race 1 R3 bLU cRU World Cup 2025 seri Portugal/foto: Yamaha Racing.
MotorSports
Arai Agaska raih podium di race 1 R3 bLU cRU World Cup 2025 seri Portugal/foto: Yamaha Racing.

www.sportcorner.id - Berikut hasil race 1 R3 bLU cRU World Cup 2025 seri pertama di Sirkuit Portimao, Portugal, Sabtu (29/3/2025) petang WIB.

Pembalap Indonesia, Arai Agaska Dibani Laksana, berhasil meraih podium pada debutnya di ajang balap R3 bLU cRU World Cup.

Arai Agaska yang membalap untuk tim bLU cRU Yamaha Racing Indonesia merebut podium ketiga dengan +0,165 dari sang pemenang, Chris Clark.

Adapun posisi kedua ditempati oleh pembalap Italia, Alessandro Di Persio, dengan gap +0,110.

Torehan Arai Agaska pada race 1 hari ini merupakan peningkatan yang luar biasa sejak sesi hari pertama kemarin.

[Baca juga: Cara Nonton R3 bLU cRU World Cup 2025 Gratis, Ada Pembalap Indonesia Arai Agaska]

Pada sesi free practice, Arai Agaska menempati peringkat kedelapan dengan catatan waktu terbaiknya 2 menit 2,810 detik.


Baca Juga

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025

Pembalap WEC 2025, Sean Gelael/Istimewa Sean Gelael.jpg

Jadwal Sean Gelael di WEC 2025 Seri Italia Akhir Pekan Ini

Aldi Satya Mahendra Yamaha 2025/Media Yamaha.

Aldi Satya Mahendra Makin Percaya Diri Usai Balapan di Belanda

Pembalap Moto2 Jake Dixon/X ElfMarcVDS.

Klasemen Moto2 Usai Seri Qatar, Mario Aji Turun Tiga Peringkat