FIFA Umumkan Ranking Terbaru Hari ini, Bukan Timnas Indonesia yang Meroket, tapi

Dalam ranking FIFA yang terbaru, bukan Timnas Indonesia yang mengalami kenaikan peringkat terbesar, melainkan Myanmar dengan kenaikan tujuh peringkat.

Share:
Timnas Indonesia (Foto: Muhammad Fachri Gozali/SportCorner.id)
Bola
Timnas Indonesia (Foto: Muhammad Fachri Gozali/SportCorner.id)

www.sportcorner.id - FIFA akhirnya mengumumkan ranking terbaru pada Kamis (3/4/2025) siang WIB. Dalam ranking terbaru itu, bukan Timnas Indonesia yang mengalami kenaikan peringkat terbesar.

Seperti diprediksi sebelumnya, Timnas Indonesia mengalami kenaikan peringkat dari posisi ke-127 menjadi posisi ke-123.

Pencapaian itu tak terlepas dari hasil manis yang diraih oleh Indonesia saat menang atas Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Meski meraih kemenangan tipis atas Bahrain dengan skor 1-0, hasil itu cukup bagi Indonesia untuk mengatrol posisi di ranking FIFA.

Indonesia saat ini mengoleksi 1142.92 poin atau mengalami penambahan +9.51 poin selama FIFA matchday Maret 2025 lalu.

[Baca juga: Fakhri Husaini: Piala Asia U-17 Kini Lebih Mudah, Beda dengan Dulu]


Baca Juga

David da Silva Masuk Nominasi Pemain Terbaik Liga 1 2023/2024

David Da Silva Cedera Jadi Peringatan Buat Persib?

Latihan Timnas Indonesia U-17 di Arab Saudi/Media PSSI

Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Asia U-17