Pesan Nova Arianto Jelang Timnas Indonesia U-17 vs Korut di Piala Asia U17

Timans Indonesia U-17 vs Korea Utara di perempat final Piala Asia U-17 2025.

Share:
Timnas Indonesia U17 vs Afganistan U17/Media PSSI.
Bola
Timnas Indonesia U17 vs Afganistan U17/Media PSSI.

www.sportcorner.id - Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto meminta kepada anak asuhnya untuk tidak takut saat berhadapan dengan Korea Utara.

Timnas Indonesia U-17 bertemu Korea Utara di perempat final Piala Asia U-17 2025.

Laga Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 akan dimainkan di Stadion King Abdullah Sport City Hall, Jeddah, Senin (14/4/2025).

"Korea Utara salah satu tim yang sangat diwaspadai secara kualitas individu, etos kerja, fisik dan mental. Korea Utara adalah salah satu tim unggulan di turnamen ini," kata Nova Arianto jelang lawan Korea Utara, Minggu (13/4/2025).

"Tapi saya ingin anak-anak tidak takut dengan situasi ini dan saya mau pemain saya memiliki mental kuat. Karena mereka saat ini bakal main di Piala Dunia dan saya ingin melihat mental pemain bisa maksimal," ujar dia.

Baca juga: Hasil Nakhon Pathon vs Port FC, Asnawi Mangkualam Main di Babak Kedua


Baca Juga

Pelatih Malut United, Imran Nahumarury (Foto: IG Imran Nahumarury)

Malut United Perpanjang Kontrak Imran Nahumarury

Pemain Timnas Indonesia menuju Australia/Media PSSI.jpg

Pesan Erick Thohir untuk Netizen: Jangan Pecah Belah Pemain