Yokohama F Marinos Kalah dari S-Pulse, Netizen: Efek Sandy Walsh Jadi Camat!

Netizen sebut kekalahan Yokohama F Marinos dari Shimizu S-Pulse pada J1 League 2024/2025, efek dari Sandy Walsh cadangan.

Share:
Sandy Walsh saat pemanasan bersama pemain Yokohama F Marinos. (Foto: Instagram/yokohamaf.marinos)
Bola
Sandy Walsh saat pemanasan bersama pemain Yokohama F Marinos. (Foto: Instagram/yokohamaf.marinos)

Sportcorner.id - Netizen sebut kekalahan Yokohama F Marinos dari Shimizu S-Pulse pada J1 League 2024/2025, Rabu (16/04/25), efek dari Sandy Walsh cadangan.

Pada laga pekan ke-12 J1 League 2024/2025 antara Yokohama F Marinos vs Shimizi S-Pulse, Sandy Walsh harus puas duduk di bench.

Meskipun sebenarnya Yokohama F Marinos punya momentum untuk memasukkan Sandy Walsh saat Shimizu S-Pulse menyamakan kedudukan menjadi 2-2.

Pelatih Yokohama F Marinos, Steve Holland, justru tidak memberikan kesempatan bermain kepada Sandy.

Yokohama F Marinos sempat memimpin 2 gol melalui sontekan Daiya Tono (29') dan Asahi Uenaka (51').

[Baca juga: Hasil Yokohama vs Shimizu S-Pulse, Sandy Walsh Cuma Hiasan di Bangku Cadangan]


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI

Manchester United vs ASEAN All Stars/Foto: Instagram

Update Pemain ASEAN All-Stars vs Manchester United