Link Live Streaming Final Four Proliga 2025 LavAni vs Palembang Sumsel Babel

Pertandingan Pelambang Bank Sumsel Babel vs Jakarta LavAni akan berlangsung pukul 19.00 WIB.

Share:
Jakarta LavAni Proliga 2025/IG MojiSport.
Olahraga
Jakarta LavAni Proliga 2025/IG MojiSport.

www.sportcorner.id - Berikut ini link live streaming Proliga 2025 babak final four Jakarta LavAni vs Palembang Bank Sumsel Babel.

Laga Jakarta LavAni vs Palembanb Bank Sumsel Babel akan berlangsung di GOR Jayabaya, Kediri, Jumat pukul 19.00 WIB.

Empat tim putra yang lolos ke babak final four adalah, Jakarta Bhayangkara Presisi, Surabaya Samator, Jakarta LavAni dan Palembang Bank Sumsel Babel.

Babak final four akan dimainkan di tiga kota, Kediri, Semarang dan Solo. Mulai April hingga Mei 2025.

Dari empat tim yang lolos ke final fuor Proliga 2025 tersebut, LavAni merupakan tim yang paling konsisten.

Baca juga: Perbandingan Gaji Megawati Hangestri di Gresik Petrokimia dan Red Sparks

Jakarta LavAni dari delapan pertandingan tidak pernah kalah dan mengumpulkan 23 poin.

Sedangkan Palembang Bank Sumsel Babel meraih dua kali menang dan enam kali kalah di babak reguler.

Jakarta LavAni juga merupakan tim juara bertahan di Proliga.

Jakarta LavAni juga tidak mengubah komposisi pemain asing. Mereka tetap mengandalkan Taylor Sander (Amerika Serikat) dan Renan Buiatti (Brasil).


Baca Juga