Penyebab Pertandingan Persija vs Semen Padang Batal Digelar di JIS

Berikut ini adalah beberapa faktor penyebab pertandingan Persija Jakarta melawan Semen Padang batal digelar di Jakarta Internasional Stadium (JIS).

Share:
Lapangan JIS di laga Persija vs PSS Sleman di Liga 1 2024/2025/foto: SportCorner.id/Alwan Naufal.
Bola
Lapangan JIS di laga Persija vs PSS Sleman di Liga 1 2024/2025/foto: SportCorner.id/Alwan Naufal.

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah beberapa faktor penyebab pertandingan Persija Jakarta melawan Semen Padang batal digelar di Jakarta International Stadium (JIS).

Persija akan menjamu Semen Padang pada lanjutan pekan ke-30 Liga 1, Minggu (27/4/2025).

Sejatinya, pertandingan itu akan digelar di JIS. Tapi, akhirnya terpaksa dipindah ke Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor.

PT Jakarta Propertindo (Jakpro) sebagai pengelola JIS membeberkan beberapa alasan mengapa pertandingan Persija melawan Semen Padang dipindah ke Stadion Pakansari.

Salah satu faktornya adalah kondisi rumput yang masih dalam perawatan. Dibutuhkan waktu sekitar satu bulan lagi sebelum semuanya rampung.

[Baca Juga: Respons PT LIB Andre Rosiade Minta Wasit Asing Pimpin Laga Klub Rawan Degradasi]

"JIS mengucapkan terima kasih atas dukungan, perhatian, dan antusiasme dalam pertandingan Persija Jakarta yang rencananya digelar pada tanggal 27 April 2025," tulis Jakpro dalam unggahan di Instagram, Rabu (23/4/2025).


Baca Juga

Pemain Persib, Beckham Putra, saat melakukan selebrasi. (Foto: Instagram/persib)

Beckham Putra Ingin Main di Luar Negeri, tapi...

Liga 4 2024/2025 putaran nasional resmi bergulir pada 21 April 2025/foto: PSSI TV

Daftar Tim yang Lolos ke Babak 32 Besar Liga 4 2024/2025