Hasil Arema FC vs Madura United: Laskar Sape Kerrab Jinakkan Singo Edan

Hasil Arema FC vs Madura United di laga tunda Liga 1 2024/2025, Kamis (24/4/25), di mana tim tamu berhasil meraih kemenangan.

Share:
Hasil Arema FC vs Madura United di Liga 1 2024/2025 (Foto: instagram/@maduraunited.fc)
Bola
Hasil Arema FC vs Madura United di Liga 1 2024/2025 (Foto: instagram/@maduraunited.fc)

Sportcorner.id – Hasil Arema FC vs Madura United di laga tunda Liga 1 2024/2025, Kamis (24/4/25), di mana tim tamu berhasil meraih kemenangan.

Di laga bertajuk Derby Jawa Timur itu, Madura United berhasil meraih kemenangan di markas Arema FC dengan skor tipis 1-0.

Kemenangan Madura United atas Arema FC ini ditentukan oleh pemain asingnya, Iran Junior, sehingga Laskar Sape Kerrab berhak membawa pulang tiga poin.

Tiga poin yang didapatkan dari Singo Edan itu membuat Lulinha dkk kini makin menjauh dari zona merah dan berpotensi bertahan di Liga 1 musim depan.

Jalannya Pertandingan

Di babak pertama, Arema FC tampil menyerang dan mengancam gawang Madura United lewat sepakan Salim Tuharea yang masih melambung.

[Baca Juga: Kuala Lumpur City Bidik 2 Pemain Keturunan Timnas Indonesia, Siapa?]

Madura United pun juga sempat mengancam lewat tandukan Pedro Monteiro yang masih melenceng, dan dibalas oleh dua peluang Arema FC lewat Dedik Setiawan dan Dalberto.


Baca Juga

Mees Hilgers saat membela Twente. (Foto: Instagram/fctwente)

FC Twente Tantang PSV, Mees Hilgers Dipastikan Absen

Pemain Persib, Beckham Putra, saat melakukan selebrasi. (Foto: Instagram/persib)

Beckham Putra Ingin Main di Luar Negeri, tapi...