Daftar Skuat Barcelona dan Real Madrid di Final Copa del Rey 2025

Berikut ini adalah daftar skuat Barcelona dan Real Madrid di final Copa del Rey 2025.

Share:
Real Madrid vs Barcelona El Clasico 2024/ X Barcelona
Bola
Real Madrid vs Barcelona El Clasico 2024/ X Barcelona

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah daftar skuat Barcelona dan Real Madrid di final Copa del Rey 2025.

Pertandingan final Copa del Rey antara Barcelona melawan Real Madrid akan digelar di Estadio La Cartuja, Minggu (27/4/2025) dini hari WIB.

Ini menjadi final ideal karena mempertemukan dua raksasa LALIGA. Selain itu, laga ini disebut sebagai El Clasico.

Barcelona sudah memenangkan 31 trofi Copa del Rey, sementara Madrid baru 20 trofi.

Barcelona dipastikan ngotot ingin meraih gelar juara Copa del Rey. Sebab, mereka masih punya peluang meraih treble winners.

[Baca Juga: Jelang Final Copa Del Rey Persaingan Kiper Barcelona Memanas]

Blaugrana masih punya peluang juara di LALIGA dan Liga Champions. Di LALIGA, klub asal Katalunya ada di puncak klasemen dan menghadapi Inter Milan di semifinal Liga Champions.

Sementara itu, Copa del Rey juga punya arti penting bagi Real Madrid setelah tersingkir di Liga Champions. El Real juga ada di peringkat dua di klasemen LALIGA.


Baca Juga

Harry Kane/Foto: Bayern Muenchen

Harry Kane di Ambang Buka Puasa Gelar Juara

Kiper Barcelona, Marc-Andre Ter Stegen/IG Marc Andre Ter Stegen.

Jelang Final Copa Del Rey Persaingan Kiper Barcelona Memanas

Malut United vs Persik Kediri di Liga 1/IG Malut United.

Tandang ke Dewa United, Malut United Ingin Pertahankan Rekor