Hasil Race 1 ARRC 2025 Seri Thailand, Pembalap Indonesia Dominasi Kelas AP250

Berikut hasil race 1 Asia Road Racing atau ARRC 2025 seri pertama yang berlangsung di Sirkuit Internasional Chang, Thailand, Sabtu (26/4/2025).

Share:
Podium AP250 ARRC 2025 seri Thailand didominasi pembalap Indonesia/foto: Ofisial ARRC
MotorSports
Podium AP250 ARRC 2025 seri Thailand didominasi pembalap Indonesia/foto: Ofisial ARRC

www.sportcorner.id - Berikut hasil race 1 Asia Road Racing Championship atau ARRC 2025 seri pertama yang berlangsung di Sirkuit Internasional Chang, Thailand, Sabtu (26/4/2025).

Sebanyak 75 pembalap turut berpartisipasi pada seri pertama yang terbagi menjadi ke dalam lima kelas.

Pembalap Indonesia tampil dominan di kelas Asia Production 250 atau AP250 dengan merebut podium.

Podium tertinggi ditempati oleh Fadillah Arbi Aditama dari Astra Honda Racing Team. Kemudian posisi kedua adalah Candra Hermawan dari Yamaha Racing Indonesia, disusul Davino Britani dari Astra Honda Racing Team.

Persaingan di AP250 sangat ketat dengan melibatkan beberapa pembalap Indoensia dengan pembalap Thailand dan Jepang.

[Baca juga: 4 Pembalap Yamaha Siap Bertarung di Seri Perdana ARRC, Salah Satunya Debutan]


Baca Juga

Marc Marquez di Ducati Lenovo/ X Marc Marquez

Momen Marc Marquez Nyasar Masuk Garasi Tim Gresini

Marc Marquez meraih hasil manis di seri pembuka MotoGP 2025/foto: MotoGP.

Jadwal & Link Live Streaming MotoGP 2025 Spanyol 25-27 April

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025